Putri Bumi Indonesia (sebelumnya bernama Miss Earth Indonesia pada tahun 2013-2020 dan Miss Indonesia Earth pada tahun 2007-2010) adalah kontes kecantikan nasional bertema lingkungan yang bertujuan untuk mempromosikan kesadaran lingkungan di Indonesia. Karena pada tahun 2022 El John Pageants kehilangan franchise Miss Earth ke PT Mahakarya Duta Pesona Indonesia, maka pemenang Putri Bumi Indonesia malah mewakili Indonesia di kontes Miss Eco International hingga tahun 2023 sebelum Miss Mega Bintang Indonesia mengambil lisensinya. Mulai tahun 2023, Putri Bumi Indonesia akan mewakili Indonesia di Miss Environment International. Pemegang gelar Putri Bumi Indonesia saat ini adalah Wenda Yunita Tarigan dari Sumatera Utara.
Sejarah
Pada tahun 2021, El John Pageants dibawah Yayasan El John Indonesia mengumumkan bahwa kontes tersebut mengganti namanya menjadi Putri Bumi Indonesia. Kontes ini akan memilih pemenang sebagai wakil Indonesia di Miss Eco International hingga tahun 2023. Pasalnya, organisasi tersebut kehilangan hak waralaba Miss Earth Pageant kepada PT Mahakarya Duta Pesona Indonesia.
Berakhir sebagai salah satu finalis atau semifinalis
Miss Environment Indonesia
Di bawah ini adalah perwakilan Indonesia pada kontes Miss Environment International menurut tahun partisipasinya. Penghargaan khusus yang diterima dan penempatan terakhir mereka dalam kompetisi kecantikan global tersebut juga ditampilkan.
Di bawah ini adalah wakil Indonesia pada kontes Miss Eco International menurut tahun partisipasinya. Penghargaan khusus yang diterima dan penempatan terakhir mereka dalam kompetisi kecantikan global tersebut juga ditampilkan.
Putri Lingkungan Indonesia/Putri Bumi Flora & Fauna
Pada tahun 2021, Runner-up 1 Putri Bumi Indonesia mendapat gelar Putri Lingkungan Indonesia namun sejak tahun 2023, Runner-up 1 Putri Bumi Indonesia mendapatkan gelar Putri Bumi Flora & Fauna.
Tahun
Provinsi
Putri Lingkungan Indonesia/ Putri Bumi Flora & Fauna
Berikut ini adalah penempatan pemegang gelar Putri Bumi Indonesia atas keikutsertaannya pada kontes internasional selama bertahun-tahun.
1 Penempatan di Miss Eco International (2022). Penempatan tertinggi adalah Jessica Grace sebagai 21 Besar Miss Eco International 2022.
Sebelum Putri Bumi Indonesia
Miss Eco Indonesia
Di bawah ini adalah perwakilan Indonesia pada kontes Miss Eco International sebelum kontes Putri Bumi Indonesia menurut tahun partisipasinya. Penghargaan khusus yang diterima dan penempatan terakhir mereka dalam kompetisi kecantikan global tersebut juga ditampilkan.