Oliver Bierhoff
Oliver Bierhoff (lahir 1 Mei 1968) merupakan mantan pemain sepak bola berkebangsaan Jerman. Dia pernah membela klub utamanya seperti Bayer Uerdingen, Hamburger SV, Borussia Mönchengladbach, Austria Salzburg, Ascoli Calcio, Udinese Calcio, AC Milan, AS Monaco, dan Chievo. Di timnas Jerman, dia bermain 70 kali dan mencetak 37 gol. GelarAC Milan
InternasionalWikimedia Commons memiliki media mengenai Oliver Bierhoff. |