Untuk tempat lain yang bernama sama, lihat
Nogosari.
Nogosari adalah desa di kecamatan Rambipuji, Jember, Jawa Timur, Indonesia.
Pembagian wilayah
Desa Nogosari terdiri dari dusun:
- Gumukbagu
- Gumukgebang
- Gumuklimo
- Gumuksari
- Krajan
Sejarah Desa
Sejarah Rambipuji tidak terlepas dari sejarah masyarakat Jawa-Madura di Kabupaten Jember. Desa ini awalnya bernama Sembah Puji dengan lurah pertama yang bernama Onggo Sari.Lurah Onggo Sari adalah Kepala Desa Nogosari yang Dermawan dengan gaya kepemimpinan yang dipengaruhi gaya Kepemimpinan Masyarakat Jawa-Madura. Dengan semangat perubahan pada masa kependudukan Jepang nama desa ini diubah menjadi nama desa Nogosari.
Pranala luar
Referensi
Profil Desa Nogosari, Kecamatan Rambipuji. 2018