Kim Tae-gyun (pelawak)
Kim Tae-gyun (Hangul: 김태균; Hanja: 金泰均; lahir 16 September 1972), adalah komedian, aktor, dan penyanyi asal Korea Selatan. Ia merupakan anggota dari duo komedi Cultwo. Acara radio sindikasi bincang-bincangnya, Cultwo Show, disiarkan via SBS Power FM sejak 2006.[1] Referensi
|