Kenzaburo Oe (大江 健三郎 Ōe Kenzaburō, 31 Januari 1935 — 3 Maret 2023) adalah tokoh besar dalam sastra Jepang modern. Karyanya, yang banyak dipengaruhi oleh sastra Prancis dan Amerika serta teori sastra, sarat dengan isu-isu politis, sosial, dan filosofis seperti senjata nuklir, non-konformisme sosial dan eksistensialisme. Oe dianugerahi Penghargaan Nobel dalam Sastra pada tahun 1994[1]
Bibliografi
Karya yang diterjemahkan dalam Bahasa Inggris
Lavish Are The Dead (死者の奢り, Shisha no ogori, 1957)
Someone Else's Feet (他人の足, Tanin no ashi, 1957)
Prize Stock (Shiiku, 1957, also translated as The Catch)
Nip the Buds, Shoot the Kids (芽むしり仔撃ち, Memushiri kōchi, 1958)