Inul & Adam (seri web)

Inul & Adam
Genre
PembuatVision+ Originals
Skenario
  • Akbar Bayquni R
  • Achi
  • Andi Oesman
  • Sokat
Cerita
  • Akbar Bayquni R
  • Aldo Prahajanto
  • Raymond B Gultom
SutradaraAdink Liwutang
Pemeran
Negara asalIndonesia
Bahasa asliBahasa Indonesia
Jmlh. musim1
Jmlh. episode8
Produksi
Produser eksekutif
  • Clarissa Tanoesoedibjo
  • Eko Patrio
  • Syawal Adveri Putra Purnomo
Produser
  • Agus Setiawan
  • Reza Aditya
Penyunting
  • Antonius Setiawan
  • Rifqi Hidayat
Pengaturan kameraMulti-kamera
Durasi±40 menit
Rumah produksiKomando Pictures
Rilis asli
JaringanVision+
Rilis19 Juli (2024-07-19) –
30 Agustus 2024 (2024-08-30)

Inul & Adam adalah serial televisi streaming Indonesia produksi Komando Pictures yang ditayangkan perdana 19 Juli 2024 di Vision+. Serial ini disutradarai oleh Adink Liwutang dan dibintangi oleh Inul Daratista, Ari Wibowo dan Adam Suseno. Episode baru serial ini tayang setiap jumat. [1]

Sinopsis

Kisah Inul, perempuan dari kampung yang datang ke Jakarta untuk mengadu nasib menjadi penyanyi dangdut dengan mengikuti audisi. Namun karena terlambat mendaftar, mimpi Inul tersebut jadi terhambat. Untuk menyambung hidup di Jakarta, Inul kemudian bekerja menjadi asisten pribadi dari seorang pengacara bernama Adam. Dari sinilah kisah Inul dan Adam dimulai. Meski gak selalu berjalan mulus, perjalanan cinta Inul dan Adam banyak didukung oleh orang-orang di sekitar mereka.

Pemeran

Referensi

  1. ^ Sabrina, Karim (20 Juli 2024). "Serial Inul & Adam tayang Perdana di Vision+ streaming gratis di sini". Celebrity.okezone. Diakses tanggal 19 Juli 2024. 

Pranala luar

A PHP Error was encountered

Severity: Notice

Message: Trying to get property of non-object

Filename: wikipedia/wikipediareadmore.php

Line Number: 5

A PHP Error was encountered

Severity: Notice

Message: Trying to get property of non-object

Filename: wikipedia/wikipediareadmore.php

Line Number: 70

 

A PHP Error was encountered

Severity: Notice

Message: Undefined index: HTTP_REFERER

Filename: controllers/ensiklopedia.php

Line Number: 41