Festival Teater Internasional Beograd

BITEF
БИТЕФ
Nama lamaFestival Teater Internasional Beograd
AlamatTerazije 29/1
LokasiStari Grad, Beograd, Serbia
Koordinat44°49′05″N 20°28′06″E / 44.818140°N 20.468389°E / 44.818140; 20.468389
TipeTeater
Dibuka1967
Situs web
www.bitef.rs

Festival Teater Internasional Beograd (bahasa Inggris: Belgrade International Theatre Festival, disingkat BITEF) adalah festival teater yang diadakan setiap tahunnya pada bulan September di kota Beograd, ibu kota Serbia.

Festival ini didirikan pada tahun 1967.

Pranala luar


 

Prefix: a b c d e f g h i j k l m n o p q r s t u v w x y z 0 1 2 3 4 5 6 7 8 9

Portal di Ensiklopedia Dunia