Dominasi Tiongkok pertama di Vietnam
Dominasi Tiongkok pertama adalah sebuah periode dalam sejarah Vietnam di mana Vietnam berada di bawah kekuasaan Tiongkok dari utara.[1] Ini adalah periode pertama dari empat periode dari dominasi Tiongkok di Vietnam, tiga periode pertama terjadi nyaris berkelanjutan dan disebut sebagai Bắc thuộc ("dominasi utara"). Referensi
Sumber
|