Pemodelan fungsi transfer saat ini banyak digunakan dalam penelitian di bidang ekonomi dan pertanian tetapi penggunaan dalam bidang kesehatan dirasa masih sedikit. Oleh karena itu dalam penelitian ini diterapkan pemodelan fungsi transfer pada kasus PJK di Provinsi JawaTimur. Pemodelan fungsi transfer merupakan suatu model yang menggambarkan bahwa nilai prediksi dari suatu time series (output atau   ) berdasarkan pada nilai masa lalu dari time series itu sendiri dan berdasarkan pada suatu data time series yang berhubungan dengan input atau     dengan output series. Penelitian ini menggunakan data sekunder yang diperoleh dari Dinas Kesehatan Provinsi Jawa Timur mulai bulan Januari tahun 2010 sampai bulan Agustus tahun 2015 dengan metode penelitian kuantitatif yaitu pemodelan fungsi transfer single input dengan tujuan mendapatkan model fungsi transfer yang diterapkan pada kasus PJK dengan melihat seberapa besar pengaruh kasus hipertensi esensial terhadap PJK berdasarkan kurun waktu tertentu. Hasil analisis menunjukkan bahwa terdapat pengaruh positif yang signifikan terhadap terjadinya PJK yaitu sebesar 0,54631. Kegiatan cek darah secara rutin sangat diperlukan untuk mengurangi bertambahnya kasus PJK akibat hipertensi esensial.

Published by STIKES Widyagama Husada
Journal Name Jurnal Ilmiah Kesehatan Media Husada
Contact Phone-
Contact Name MN LISAN SEDIAWAN
Contact Email jik.mediahusada@gmail.com
Location Kota malang, Jawa timur INDONESIA
Website JIK| http://ojs.widyagamahusada.ac.id/index.php/JIK|
ISSN ISSN : 22529101, EISSN : 26554917, DOI : -,
Core Subject Health, Science, Education,
Meta Subject Education, Health Professions, Immunology & microbiology, Nursing, Public Health,
Meta DescJurnal Ilmiah Kesehatan Media Husada (JIK Media Husada) menerima publikasi artikel asli dalam bentuk makalah penelitian, makalah tinjauan, laporan kasus dalam bahasa Indonesia atau Inggris. Artikel yang diterbitkan dalam jurnal ini berhubungan dengan berbagai topik seperti Keperawatan, Epidemiologi, Biostatistik dan Kesehatan Reproduksi, Administrasi dan Kebijakan Kesehatan, Kesehatan Lingkungan, Kesehatan dan Kesehatan masyarakat, Promosi Kesehatan dan Ilmu Perilaku, Kesehatan Ibu dan Anak, dan artikel terkait lainnya di depan umum. kesehatan. Jurnal diterbitkan pada bulan Maret, dan Oktober.
Penulishermanto, Yusrina Dirayati , Mahmudah, Mahmudah
Publisher ArticleLPPMK STIKES Widyagama Husada
Subtitle Article Jurnal Ilmiah Kesehatan Media Husada Vol 6 No 1: Edisi Maret 2017
Scholar Googlehttp://scholar.google.com/scholar?q=%2Bintitle%3A&…
View Articlehttp://ojs.widyagamahusada.ac.…
DOIhttps://doi.org/10.33475/jikmh.v6i1…
DOI Number DOI: 10.33475/jikmh.v6i1.54
Download Article [1] http://ojs.widyagamahusada.ac.id/index.p…
Download Article [2] http://download.garuda.ristekdikti.go.id…

 

Pemodelan ilmiah Pemodelan homologi Pemodelan proses bisnis Pemodelan data Odel, Serang Pemodelan poligonal Pemodelan informasi bangunan Model 3D Model bisnis