Alqur?an tidak menggunakan istilah jihad semata-mata untuk maksud perang. Untuk menunjuk perang atau pertempuran, al-Qur?an menggunakan kata Qitaal. Tujuan utama jihad adalah human welfare bukan warfare. Maka, jihad bersifat mutlak dan tak terbatas sehingga jihad menjadi kewajiban setiap muslim sepanjang hidupnya. Adapun Qitaal atau perang bersifat kondisional dan temporal, dibatasi oleh kondisi tertentu dan sebagai upaya paling akhir setelah tidak ada cara lain kecuali perlawanan fisik. Jihad adalah sesuatu yang pada dasarnya baik, sementara Qitaal atau perang tidak demikian. Selain itu, pelaksanaan Qitaal harus memenuhi segala persyaratan yang sangat ketat. Dari ayat-ayat yang telah dipahami, tampak tidak ada satupun ayat-ayat jihad dan perang yang berkonotasi untuk melegalkan tindak kekerasan dalam menyelesaikan setiap persoalan. Sebaliknya, jihad dan perang semata-mata ditekankan untuk meningkatkan ibadah. Inilah titik awal kesalahan penafsiran tentang jihad dan perang yang kemudian dijadikan alat justifikasi oleh sebagian penafsir untuk melakukan ekspresi radikalisme agama.

Published by Universitas Islam Indragiri
Journal Name SYAHADAH : Jurnal Ilmu Al-Qur?an & Keislaman
Contact Phone-
Contact Name -
Contact Email -
Location Kab. indragiri hilir, Riau INDONESIA
Website syahadah| http://ejournal.fiaiunisi.ac.id/index.php/syahadah|
ISSN ISSN : 23380349, EISSN : 23380349, DOI : -,
Core Subject Religion, Education, Social,
Meta Subject Religion, Social Sciences, Other,
Meta DescJurnal Syahadah merupakan jurnal Ilmu al-Qur’an dan keislaman dengan kajian multidisipliner, terbit dua kali dalam satu tahun (April dan Oktober), dikelola oleh Program Studi Ilmu Al-Qur’an dan Tafsir Fak. Ilmu Agama Islam Universitas Islam Indragiri Tembilahan. Redaksi menerima tulisan yang relevan selama mengikuti petunjuk penulisan yang ditetapkan.
PenulisYusraini, Yusraini
Publisher ArticleUniversitas Islam Indragiri
Subtitle Article SYAHADAH Vol 7 No 1 (2019)
Scholar Googlehttp://scholar.google.com/scholar?q=%2Bintitle%3A&…
View Articlehttp://ejournal.fiaiunisi.ac.i…
DOIhttp://download.garuda.ristekdikti.…
DOI Number Full PDF (877.176 KB)
Download Article [1] http://ejournal.fiaiunisi.ac.id/index.ph…
Download Article [2] http://download.garuda.ristekdikti.go.id…

 

Aham Sharma Seni Memahami Kekasih Pemahaman Alkitab Pemahaman Membaca pemahaman Pemahaman bacaan Pemahaman modern mitologi Yunani Pemahaman bahasa alami Pemahan, Ketapang