Rencana pemerintah untuk mengubah kawasan bencana Lumpur Sidoarjo menjadi sebuah taman geologi memerlukan beberapa pemenuhan syarat yang diajukan oleh organisasi dunia. Beberapa syarat yang harus dipenuhi oleh sebuah taman geologi adalah mengakomodir kegiatan edukasi, pelestarian budaya lokal, mendukung ekonomi sekitar, dan membangun sarana rekreasi. Taman geologi juga diwajibkan untuk memperbaiki lingkungan baik lingkungan hidup maupun lingkungan warga. Untuk lingkungan warga di sekitar kawasan kondisinya tidak seramai sebelum munculnya bencana, ini dikarenakan sebagain besar pemukiman dan pusat keramaian sudah tenggelam oleh lumpur. Hal ini bisa menjadi pertimbangan untuk menciptakan sebuah ruang yang bertujuan untuk mengembalikan aktivitas masyarakat. Selain itu ruang publik juga menjadi salah satu komponen penting dari fasilitas terbangun yang dimiliki oleh taman geologi. Perancang menerapkan konsep pembentukan lansekap yang dikembangkan oleh Tadao Ando mengenai hubungan pengguna dengan alam sekitar. Dengan konsep tersebut diharapkan suasana dari taman geologi dirasakan oleh pengunjung selagi melakukan kegiatan tertentu pada ruang publik.
Published by | Institut Teknologi Sepuluh Nopember Surabaya |
Journal Name | Jurnal Sains dan Seni ITS |
Contact Phone | - |
Contact Name | - |
Contact Email | - |
Location | Kota surabaya, Jawa timur INDONESIA |
Website | sains_seni| http://ejurnal.its.ac.id/index.php/sains_seni| |
ISSN | ISSN : -, EISSN : -, DOI : -, |
Core Subject | Humanities, Art, |
Meta Subject | Arts, Humanities, |
Meta Desc | |
Penulis | Ahmad, Ray Dhanitra , Mahendra, Angger Sukma |
Publisher Article | Lembaga Penelitian dan Pengabdian Kepada Masyarakat (LPPM), ITS |
Subtitle Article | Jurnal Sains dan Seni ITS Vol 5, No 2 (2016) |
Scholar Google | http://scholar.google.com/scholar?q=%2Bintitle%3A&… |
View Article | http://ejurnal.its.ac.id/index… |
DOI | https://doi.org/10.12962/j23373520.… |
DOI Number | DOI: 10.12962/j23373520.v5i2.17641 |
Download Article [1] | http://ejurnal.its.ac.id/index.php/sains… |
Download Article [2] | http://download.garuda.ristekdikti.go.id… |
Informasi yang terkait dengan Konsep Ruang Publik Warga sebagai Fasilitas Taman Geologi Lumpur Sidoarjo
Konsep Konsep Waveface Konsep diri Konsep Indonesia Konsep Hegemoni Gramsci Teori mengajar konsep Di (konsep Tionghoa) Mobil konsep Konsep Telepon Seluler 5G Konsep komunikasi digital Strategi berbasis konsep Album konsep Konsep sosial Konsep aktinida Konsep spesies Perang terhadap konsep Konsep kekuasaan Daftar konsep anarkisme Muka (konsep sosial) Konsep resonansi Konsep daerah kebudayaan Konsep gagal-aman Konsep kekisi Geografi Keadilan dalam Islam Menuju Perdamaian Abadi: Sebuah Konsep Filosofis Universitas terbuka (konsep) Keselamatan dalam Kekristenan Rukun iman Orang asing (konsep hukum…
) Paket protokol internet Komputasi awan Administrasi pendidikan Komputasi grid Raja (permainan video) Sistem Dilan