Tantangan 60 Detik adalah sebuah acara permainan di GTV yang memberikan keseruan dan kebahagiaan, dimana satu pemain dari kalangan selebriti akan mendapatkan tantangan yang harus diselesaikan dalam waktu 60 detik dan masuk ke ruang brankas hadiah untuk mendapatkan hadiah yang diinginkan.[1] Acara ini berdasarkan acara permainan televisi Thailand berjudul The 60 Seconds Game/Beat the 60 Seconds produksi ZENSE Entertainment.[2][3] Acara yang dibawakan John Martin Tumbel dan Chika Jessica ini awalnya tayang setiap Senin hingga Jumat sore mulai 8 Juni 2020,[4] namun dikarenakan penayangan serial animasi Naruto,[5] acara ini berpindah jam tayang menjadi setiap Sabtu siang mulai 27 Juni 2020.[6] Mulai 13 September 2020, acara ini kembali berpindah jam tayang menjadi setiap Minggu malam, dimana pada tanggal tersebut juga, acara ini menayangkan penampilan terakhir almarhum Idan Separo di layar kaca sebagai peserta acara tersebut sebelum menghembuskan nafas terakhirnya.[7]
Pembawa Acara
Pranala luar
Referensi
|
---|
Asli Indonesia | Dibuat oleh Ani Sumadi (Ani Sumadi Production) |
- 4-ber-4
- Aksara Bermakna
- Double-O
- Gerak-Gerik
- Gita Remaja
- Persembahanku
- Sang Juara
- Serba Prima
- Siapa Dia?
- Silent Quiz
|
---|
Dibuat oleh Helmy Yahya (Asia Media Productions) |
- 1 Huruf Dong
- 24 Hour Quiz
- 8
- Betul atau Salah?
- Bintang Pintar Ultra
- Celebrity for Charity
- Gladiator 1 Miliar
- Hexagon War (Tournament of the Champions)
- Joshua
- Juara 1
- Kata Demi Kata
- Kurcaci-Kurcaci
- Lacak Dunia
- Main Bersama Joshua
- Masa Kalah Sama Anak-Anak
- Meja Hidup dan Mati
- Penantang Terakhir
- Siapa Berani?
- Sikat 1 Milyar Pepsodent
- Super Quiz
- Versus
|
---|
Dibuat oleh MNC Media |
- Adu Dahsyat
- Apa Ini Apa Itu?
- Arisan (versi RCTI)
- Baper
- Big Deddy
- Boombastis
- Bus Jutawan
- Kring-Kring Sahur (versi GTV)
- Let's Get Wet
- Let's Play (With Coboy Jr./CJR · With Nyam Nyam)
|
---|
Dibuat oleh Surya Citra Media | |
---|
Dibuat oleh Trans Media | |
---|
Lainnya | |
---|
| |
---|
Lisensi luar negeri | |
---|