Sung Dong-il
Sung Dong-il (lahir 27 April 1964) adalah seorang aktor asal Korea Selatan . Ia memulai debut aktingnya di teater pada tahun 1987, kemudian direkrut melalui audisi bakat terbuka SBS 1991. Popularitasnya naik karena peran lucunya sebagai karakter berdialek Jeolla dalam drama Eun-shil , namun ia berusaha untuk memerankan karakter lain yaitu sebagai hartawan chaebol dalam Love In 3 Colors dan profesor universitas dalam March . Setelah bertahun-tahun berperan sebagai pendukung di televisi, Dong-il memulai debut layar lebarnya dalam film komedi romantis 200 Pounds Beauty pada tahun 2006. Selanjutnya, ia menjadi salah satu aktor pendukung sinema Korea yang paling dapat diandalkan, menampilkan keterampilan komiknya, dan daya tariknya yang mudah dalam film seperti Take Off , Foxy Festival , Children... , The Suicide Forecast , dan The Client .[ 1] [ 2] [ 3] [ 4] Ia juga menjadi pemeran utama dalam film The Suck Up Project: Mr. XXX-Kisser , Mr. Go , dan The Accidental Detective .[ 5] [ 6] [ 7] [ 8] Sedangakan di layar televisi, Dong-il dipuji berkat perannya sebagai penjahat di The Slave Hunters dan seorang ayah yang kasar namun perhatian dalam Reply 1997 serta sempalannya Reply 1994 dan Reply 1988 .[ 9]
Dong-il meraih popularitas barunya pada tahun 2013 saat ia dan putranya Joon membintangi Dad! Where Are We Going? , yang merupakan acara realitas /varietas bersama lima selebriti pria dan anak-anaknya berada dalam misi kamp; putrinya Bin juga bergabung dalam musim kedua acara ini.[ 10] [ 11]
Filmografi
Film
Seri televisi
Acara varietas
Diskografi
Informasi album
Daftar lagu
Red Socks Trot Medley (Romance Blues for Young-sook)[ 43]
Album
Rilis: 10 Mei 1999
Label: Doremi
Daftar lagu
순정블루스 (Romance Blues)
쌈바의 여인 (Lady Ssamba)
다함께 차차차 (Cha Cha Cha Together)
찬찬찬 (Chan Chan Chan)
사랑은 나비인가봐 (Love Is Like a Butterfly)
남행열차 (South-bound Train)
봉선화 연정 (Garden Balsam Love)
신라의 달밤 (Moonlight of Silla)
뜨거운 안녕 (Hot Greetings)
순정블루스 (Romance Blues)
고향역 (Hometown Station)
소양강 처녀 (A Girl in Soyang River)
부산 갈매기 (Busan Seagulls)
옥경이 (Ok-gyeong)
베사메무쵸 (Besame Mucho)
불효자는 웁니다 (Undutiful Son Is Crying)
차표 한 장 (A Ticket)
순정블루스 (Romance Blues)
Penghargaan dan nominasi
Referensi
^ "SUNG Dong-il" . Korean Film Biz Zone . Diakses tanggal 2013-06-24 .
^ Lee, Hyo-won (23 July 2009). "Exhilarating Take-Off in Korean Sports Drama" . The Korea Times . Diakses tanggal 2013-06-24 .
^ Lee, Hyo-won (19 October 2010). "Sex comedies, romances to heat up theaters" . The Korea Times . Diakses tanggal 2013-06-24 .
^ Lee, Hyo-won (27 January 2011). "Missing Children case turns into stilted drama" . The Korea Times . Diakses tanggal 2013-06-24 .
^ Cho, Jae-eun (25 May 2012). "Comedy King flatters as Sung Dong-il blabbers" . Korea JoongAng Daily . Diarsipkan dari versi asli tanggal 29 May 2012. Diakses tanggal 24 June 2013 .
^ Kwaak, Je-yup (19 June 2012). "Suck Up Project pokes fun at corporate Korea" . The Korea Times . Diakses tanggal 2013-06-24 .
^ Sunwoo, Carla (14 June 2013). "Mr. Go director stakes fame on virtual star" . Korea JoongAng Daily . Diarsipkan dari versi asli tanggal 28 June 2013. Diakses tanggal 2013-06-24 .
^ "KWON Sang-woo and SUNG Dong-il Become Partners in Crime" . Korean Film Biz Zone . January 23, 2015.
^ Do, Je-hae (24 June 2013). "Returning dramas show cable might" . The Korea Times . Diakses tanggal 2013-06-24 .
^ Kwon, Mee-yoo (12 February 2013). "Discomfort about kids on television" . The Korea Times . Diakses tanggal 2013-06-24 .
^ Bae, Sun-young (22 July 2013). "MBC Where Are We Going, Dad? Popular in China, Japan" . TenAsia . Diarsipkan dari versi asli tanggal 2014-04-13.
^ "" Once upon a Time" shines bright" . Korean Film Biz Zone . January 25, 2008.
^ "Sex comedies, romances to heat up theaters" . The Korea Times . October 19, 2010.
^ "Missing 'Children..'. case turns into stilted drama" . The Korea Times . January 27, 2011.
^ Lee, Hyo-won (1 December 2011). "S.I.U. falls into traps of cop movie cliches" . The Korea Times . Diakses tanggal 2013-06-24 .
^ Nam, Woo-jeong. "Go Hyun Jung deeply touched by her co-workers' compliments about her" . StarN News . Diakses tanggal 2013-06-24 . [pranala nonaktif permanen ]
^ "Go Hyun-jung, Yoo Hae-jin and Sung Dong-il confirmed to star in the movie "Miss Conspirator" " . Hancinema . March 20, 2011.
^ Kwak, Jee-yup (31 July 2012). "History, comedy, icy chill meet in Heist " . The Korea Times . Diakses tanggal 2013-06-24 .
^ "Kim Yoo-jung, Sung Dong-il and Son Joon-ho in "Circle of Atonement" " . Hancinema . January 18, 2015.
^ "JOY to Start Shooting This February" . Korean Film Biz Zone . January 14, 2015.
^ "BECAUSE I LOVE YOU Woos CHA Tae-hyun" . Korean Film Biz Zone . August 3, 2015.
^ "Sung Dong-il joins upcoming movie "Real" to work with Kim Soo-hyun" . Hancinema . May 31, 2017.
^ "YOUNG COP Completes Production" . Korean Film Biz Zone . March 6, 2017.
^ "KWAK Kyung-taek's Thriller RESURRECTION Has Begun Production" . Korean Film Biz Zone . November 20, 2015.
^ "BAEK Yoon-sik and SUNG Dong-il Dive into ARIDONG" . Korean Film Biz Zone . October 28, 2016.
^ "KWON Sang-woo and SUNG Dong-il Return for ACCIDENTAL DETECTIVE" . Korean Film Biz Zone . March 30, 2017.
^ "[Oh!쎈 컷] '레슬러' 성동일X진경, 진짜 부부 같은 찰떡 호흡" . The Chosun Ilbo (dalam bahasa Korea). April 19, 2018.
^ "ANSI FORTRESS Begins 5-Month Shoot" . Korean Film Biz Zone . September 1, 2017.
^ "[팝인터뷰]성동일 "'신과함께2' 특별출연..김용화 감독 내 장면 만들어" " . Herald Corporation (dalam bahasa Korea). July 1, 2018.
^ "HA Ji-won, SUNG Dong-il and KIM Yun-jin Put up COLLATERAL" . Korean Film Council . 26 August 2019.
^ "Sung Dong-il to star in "Jang Ok-jeong Lives in Love" as Kim Tae-hee's godfather" . Hancinema . February 5, 2013.
^ "Yoon Sang-hyun and Sung Dong-il to star in "Gap Dong?" " . Hancinema . January 8, 2014.
^ "' 괜찮아 사랑이야' 성동일, 조인성ㆍ양익준 엉킨 관계 풀어낼까?" . etoday (dalam bahasa Korea). August 21, 2014.
^ "Go Hyun-jung, Go Doo-shim and Shin Sung-woo to star in writer Noh Hee-kyeong's new drama 'Dear My Friends', with Jo In-sung to make special appearance" . Hancinema . October 22, 2015.
^ "Sung Dong-il is almost confirmed to star in 'Scarlet Heart: Ryeo' " . Hancinema . January 3, 2016.
^ "[단독] 성동일, 전지현•이민호 이어 '푸른 바다의 전설' 합류" . MBN News (dalam bahasa Korea). August 12, 2016.
^ "[단독] 성동일, '화랑' 최종 합류..고아라와 3년만 재회" . The Chosun Ilbo (dalam bahasa Korea). April 8, 2016.
^ Choi, Hye Won (November 8, 2017). "<슬기로운 감빵생활> 압도적인 24人 캐릭터포스터 공개!" (dalam bahasa Korea). iMBC.
^ "' 라이브(Live)' 이시언-성동일-신동욱-장현성, '막강 선배 라인' 빛나는 활약 '눈길' " . MSN (dalam bahasa Korea). March 14, 2018.
^ "' Miss Hammurabi' to search for warmhearted justice" . Kpop Herald . May 21, 2018.
^ "성동일, 다작 행보 이어간다 "'친애하는 판사님께' 출연 확정" " . My Daily (dalam bahasa Korea). June 1, 2018.
^ "OCN, 영화X드라마 컬래버 프로젝트…이서진·성동일 주연 '트랩' " . Ilgan Sports (dalam bahasa Korea). September 14, 2018.
^ http://mnet.interest.me/album/4572 [pranala nonaktif permanen ]
^ Ko, Kyoung-seok (10 February 2010). "Old Partner wins Best Picture at Max Movie Awards" . 10Asia . Diakses tanggal 2013-06-24 .
^ Cho, Bum-ja (3 January 2011). "Jang Hyuk scores top prize at KBS Drama Awards" . 10Asia . Diakses tanggal 2013-06-24 .
^ Lee, Cory (2 January 2014). "Lee Bo-young Grabs 1st Top Prize at the 2013 SBS Drama Awards" . TenAsia . Diarsipkan dari versi asli tanggal 2014-03-28.
^ "이순재·김윤석·장동건·수애, 베스트 주연상 수상..12일 시상식 [공식입장]" . Osen (dalam bahasa Korea). 12 December 2018.
Pranala luar
Umum Perpustakaan nasional