Kang Shin-il (lahir 26 November 1960) adalah aktor Korea Selatan. Kang lulus dari Universitas Kyung Hee dengan gelar di bidang teknik elektronik, tetapi ia segera mengesampingkan studinya dan menghabiskan sebagian besar waktunya di Daehangno, distrik teater Seoul, di mana ia membentuk sebuah kelompok bernama Testimony yang tampil di tempat-tempat yang lebih kecil. Pada tahun 1985, ia membuat debut aktingnya di Chilsu and Mansu, dan segera mendapatkan ketenaran sebagai aktor panggung dalam drama seperti Kimchigook Goes Crazy dan Chronicles of Han.[1]
Filmografi
Film
Series Televisi
Penghargaan dan Nominasi
Referensi
- ^ "KANG Sin-il". Korean Film Biz Zone. Diakses tanggal 2015-01-22.
- ^ "Why Did They Turn Their Guns on Cheong Wa Dae?". The Dong-a Ilbo. 23 December 2003. Diakses tanggal 2015-03-08.
- ^ Lee, Hyo-won (21 June 2007). "Black Is Gore With Suspense". The Korea Times. Diakses tanggal 2015-03-08.
- ^ Lee, Hoo-nam (18 June 2008). "Public enemy #1 swaggers back to cinema box office". Korea JoongAng Daily. Diakses tanggal 2015-03-08.
- ^ Lee, Hyo-won (23 April 2009). "Girlfriend Prevails With Small, Tactful Jokes". The Korea Times. Diakses tanggal 2015-03-08.
- ^ Song, Woong-ki (22 March 2010). "No Gun Ri film fails to impress". The Korea Herald. Diakses tanggal 2015-03-08.
- ^ Conran, Pierce (28 August 2013). "A New Documentary Seeking to Shed Light on the Ship's Sinking". Korean Cinema Today. Diakses tanggal 2015-01-22.
- ^ Lee Seung-mi (July 26, 2021). "[공식]영화 '화평반점' 강신일X김규리X백성현 출연 확정…26일 크랭크인" [[Official] Shin-il Kang X Gyu-ri Kim X Seong-hyeon Baek Confirmed to Appear in the Movie 'A Place of Peace'... 26th crank-in]. Sports Chosun (dalam bahasa Korea). Diakses tanggal July 26, 2021 – via Naver.
- ^ "In Kim Su-ro, The Iron King, who will be the next kingmaker following in the steps of Yibiga, Jo Bang, and Deuk-seon?". MBC Global Media. 23 July 2010. Diakses tanggal 2015-01-22.
- ^ Schwartz, William (17 November 2013). "HanCinema's Drama Review: Drama Special - Gatecrasher". Hancinema. Diakses tanggal 2015-01-22.
- ^ "'나인룸' 김재화X정원중X임원희X정연주X강신일, 명품 신스틸러 총출동". Naver (dalam bahasa Korea). MK News. August 17, 2018.
Pranala luar