Stasiun Monorel Bukit Nanas
|opened=31 Ogos 2003 }} Stasiun Monorel Bukit Nanas adalah stasiun monorel bertingkat dalam aliran Kuala Lumpur Monorail (KL Monorail). Stasiun ini pernah dinamakan P. Ramlee Monorail station, sempena seniman agung Almarhum Tan Sri P. Ramlee. Stasiun ini terletak di tepi barat Ampang, dibina berhampiran dan dinamakan sempena Bukit Nanas, di mana terletaknya Menara Kuala Lumpur, sebuah pembangkit perawatan air dan hutan simpanan. Stasiun ini terletak di atas Jalan Sultan Ismail, di selatan persimpangan Jalan Sultan Ismail Road-Jalan Ampang. Kedua-dua pintu keluar masuknya terletak di kedua-dua belah Jalan Sultan Ismail. Stasiun Bukit Nanas terletak 300 m dari stasiun LRT Dang Wangi di Rute Terminal PUTRA-Kelana Jaya yang bisa dicapai dengan berjalan melalui rute berteduh sepanjang Jalan Ampang. Hubungan dengan bus rapidKLStasiun Monorel Bukit Nanas bisa dicapai dengan naik bus rapidKL berikut:
Stasiun terdekat
|