Sophie Hermans

Sophie Hermans

Sophie Theodora Marianne Hermans (lahir 1 Mei 1981 di Nijmegen) adalah seorang politikus Belanda. Sebagai anggota Partai Kebebasan dan Demokrasi Rakyat (VVD), dia adalah anggota Dewan Perwakilan sejak 23 Maret 2017.

Referensi