Rodolfo Graziani, Marquis Neghelli ke-1 (pelafalan dalam bahasa Italia: [roˈdolfo ɡratˈtsjaːni]; 11 Agustus 1882 – 11 Januari 1955), adalah seorang perwira militer Italia berpengaruh dalam Regio Esercito ("Tentara Kerajaan") Kerajaan Italia, yang utamanya dikenal karena kampanye-kampanyenya di Afrika pada dan saat Perang Dunia II. Sebagai seorang fasis, ia adalah figur penting dalam militer Italia pada masa kekuasaan Victor Emmanuel III.
Daftar pustaka
- Canosa, Romano. Graziani. Il maresciallo d'Italia, dalla guerra d'Etiopia alla Repubblica di Salò. Editore Mondadori; Collana: Oscar storia. ISBN 9788804537625
- Del Boca, AngeloNaissance de la nation libyenne, Editions Milelli, 2008, ISBN 978-2-916590-04-2.
- Pankhurst, Richard. History of the Ethiopian Patriots (1936-1940), The Graziani Massacre and Consequences. Addis Abeba Tribune editions.
- Rocco, Giuseppe. L'organizzazione militare della RSI, sul finire della seconda guerra mondiale. Greco & Greco Editori. Milano, 1998
Bacaan tambahan
Pranala luar
Media tentang Rodolfo Graziani di Wikimedia Commons
|
---|
Umum | |
---|
Perpustakaan nasional | |
---|
Basis data ilmiah | |
---|
Lain-lain | |
---|