Remember (album Shimokawa Mikuni)

Remember ~Shimokawa Mikuni Seishun Anison House Album~
Album Kompilasi karya Shimokawa Mikuni
Dirilis15 Maret 2006
GenreJ-Pop
Durasi62 menit
LabelPony Canyon
Kronologi Shimokawa Mikuni
Mikuni Shimokawa Singles & Movies
(2005)Mikuni Shimokawa Singles & Movies2005
Remember ~Shimokawa Mikuni Seishun Anison House Album~
(2006)
Reprise ~Shimokawa Mikuni Anison Best~
(2007)String Module Error: Match not found2007

Remember ~Shimokawa Mikuni Seishun Anison House Album~ adalah album kompilasi ke-3 dari Shimokawa Mikuni. Album ini dirilis oleh Pony Canyon pada tanggal 15 Maret 2006 yang juga menandakan tujuh tahun kariernya berkiprah sebagai penyanyi solo. Album yang memiliki kode hak cipta PCCA-02180 ini merupakan album yang dipersiapkan sebagai album anison (anime song). Album ini memuat lagu-lagu yang pernah mengisi sebagai lagu tema dari beberapa anime.

Album ini diperkenalkan dengan membawa empat belas lagu. Tiga belas lagu di antaranya merupakan lagu tema dari beberapa serial anime yang berbeda.

Jejak Riwayat Lagu

Lagu-lagu yang terdapat dalam album kompilasi ini merupakan lagu-lagu yang telah dinyanyikan oleh masing-masing penyanyi aslinya pada pertama kali pengenalan lagu-lagu tersebut.

Berikut rekam perjalanan lagu-lagu lama tersebut yang telah dinyanyikan ulang dan mengisi sebagian besar album ini:

  1. “Tamashii no RUFURAN”: adalah lagu yang pertama kali dipopulerkan oleh penyanyi Jepang wanita, Takahashi Youko sebagai singel ke-14 miliknya yang dirilis pada tanggal 21 Februari 1997.[1] Lagu ini dipilih sebagai lagu tema dari film animasi, Neon Genesis Evangelion: Death and Rebirth.” Di samping itu, begitu populernya lagu ini membuatnya menjadi salah satu lagu yang banyak dinyanyikan kembali oleh banyak penyanyi yang berbeda. Lagu ini tercatat telah dinyanyikan ulang sebanyak 50 kali hingga saat ini.
  2. “Mizu no Hoshi e Ai wo Komete”: adalah salah satu lagu lawas dari penyanyi Jepang, Moriguchi Hiroko. Lagu lawas ini pertama kali diperkenalkan melalui singel perdana miliknya pada 7 Agustus 1985.[2] Lagu ini juga mengisi pada trek ke-10 pada album studio pertama miliknya yang diberi judul sama dengan judul lagu ini.[3] Selain itu, lagu yang dirilis bersama album studio pada tahun 21 November 1985[3] tersebut menjadi lagu tema pembuka ke-2 pada serial anime, “Mobile Suit Zeta Gundam.”
  3. “Kanashimi yo Konnichiwa”: adalah lagu yang dinyanyikan pertama kali oleh penyanyi asal Jepang, Saitou Yuuki sebagai singel ke-5 miliknya. Lagu yang dirilis pada tanggal 21 Maret 1986 dalam bentuk singel ini merupakan lagu tema pembuka pertama serial anime berjudul Maison Ikkoku.”[4] Lagu ini juga telah dinyanyikan kembali sebanyak 12 kali oleh berbagai penyanyi Jepang yang berbeda dengan versi mereka masing-masing hingga sekarang.
  4. “Negaigoto Hitotsu dake”: adalah lagu dari singel ke-3 penyanyi wanita asal Jepang, Komatsu Miho yang dirilis untuk pertama kalinya pada 14 Januari 1998.[5] Lagu ini dipilih untuk menjadi lagu tema penutup ke-5 dari serial anime, Detective Conan.” Lagu ini hanya terdengar suara musiknya saja tanpa suara vokal dari Komatsu Miho pada penayangan serial anime tersebut saat tayang di Indonesia di stasiun televisi swasta Indosiar.
  5. “Yakusoku wa Iranai”: adalah lagu yang dipopulerkan pertama kali oleh penyanyi solo Jepang, Sakamoto Maaya. Lagu ini dirilis sebagai singel perdana miliknya di dunia musik Jepang pada tanggal 24 April 1996.[6] Lagu ini pun menjadi lagu tema pembuka satu-satunya dari serial anime, The Vision of Escaflowne.”[6]
  6. “SAKURA SAKU”: adalah lagu yang menjadi salah satu singel dari penyanyi wanita, Hayashibara Megumi. Lagu yang dirilis pada 24 Mei 2000 sebagai singel ke-23 miliknya tersebut merupakan lagu tema pembuka pada serial anime, Love Hina.”
  7. “Be My Angel”: adalah lagu yang dinyanyikan pertama kali oleh penyanyi Jepang, Enomoto Atsuko. Lagu ini dipopulerkan sebagai singel pertama miliknya yang resmi dirilis pada tanggal 3 Mei 2001. Lagu ini menjadi lagu tema pembuka serial animasi Jepang berjudul Angelic Layer.”
  8. “KONDISHON GURI-N ~Kinkyuu Hasshin~”: adalah lagu yang dipopulerkan oleh penyanyi Jepang, Kasahara Hiroko sebagai singel ke-5 miliknya. Lagu yang menjadi singelnya tersebut dirilis pertama kali pada tanggal 21 Agustus 1990. Lagu ini mengisi lagu tema pembuka ke-2 serial anime, “Mobile Police Patlabor.”
  9. “Geki! Teikoku Kagekidan”: adalah lagu yang menjadi singel kolaborasi antara penyanyi asal Jepang, Yokoyama Chisa dan grup vokal, Teikoku Kagekidan. Lagu beserta singel tersebut dirilis pertama kali pada 18 Desember 1996. Pada awalnya, lagu ini bukan merupakan lagu tema anime melainkan lagu tema sebuah permainan dari konsol permainan Sega Saturn yang berjudul Sakura Taisen.” (dalam bahasa Inggris: Sakura Wars) Lagu ini baru dipilih menjadi lagu tema anime untuk pertama kalinya pada penghujung tahun 1997, yaitu sebagai lagu tema pembuka OVA, “Sakura Wars.”
  10. “TACCHI”: adalah lagu lawas yang menjadi singel ke-20 dari penyanyi solo wanita, Iwasaki Yoshimi. Lagu yang dirilis perdana tanggal 21 Maret 1985 sebagai singelnya tersebut merupakan lagu tema pembuka pertama salah satu serial anime berjudul Touch.” Lagu ini juga telah dinyanyikan kembali oleh beberapa penyanyi lain dengan versinya masing-masing sebanyak 10 kali hingga saat ini.
  11. “City Hunter ~Ai yo Kienaide~”: adalah sebuah lagu lawas yang dipopulerkan pertama kali oleh penyanyi Jepang, Kohiruimaki Kahoru. Tepat pada tanggal 10 Mei 1987, lagu ini dirilis sebagai singel ke-5 miliknya. Lagu ini pun merupakan lagu pertama dari dua lagu tema pembuka dari serial anime, City Hunter.”
  12. “Yuzurenai Negai”: adalah judul lagu yang menjadi judul singel ke-4 dari penyanyi solo wanita, Tamura Naomi. Singel tersebut dirilis untuk pertama kali pada 9 November 1994. Lagu yang menjadi lagu utama di singel tersebut menjadi lagu tema pembuka pertama pada serial anime, Magic Knight Rayearth.” Selain itu, lagu ini pun telah dibawakan ulang oleh beberapa penyanyi lainnya sebanyak 14 kali sampai sekarang.
  13. “Ame ni KISSU no Hanataba wo”: adalah lagu yang diciptakan untuk penyanyi wanita asal Jepang, Imai Miki. Lagu ini digunakan untuk mengisi satu trek lagu di dalam album studio ke-5 miliknya yang berjudul Retour.” Lagu yang terdapat pada album yang dirilis pada 29 Agustus 1990 tersebut dipilih untuk menjadi lagu tema pembuka ke-2 serial animasi Jepang berjudul “YAWARA!”

Disk CD

Daftar Trek Lagu

No. Judul Lirik Musik Aransemen
1. Tamashii no RUFURAN Oikawa Neko Oomori Toshiyuki Koma2Kaz
2. Mizu no Hoshi e Ai wo Komete SEDAKA NEIL Urino Masao Koma2Kaz
3. Kanashimi yo Konnichiwa Mori Yukinojou Tamaki Kouji Yoshikawa Kei
4. Negaigoto Hitotsu dake Komatsu Miho Komatsu Miho Koma2Kaz
5. Yakusoku wa Iranai Iwasato Yuuho Kanno Youko Koma2Kaz
6. SAKURA SAKU Okazaki Ritsuko Okazaki Ritsuko Koma2Kaz
7. Be My Angel Matsui Gorou Andou Takahiro Koma2Kaz
8. KONDISHON GURI-N ~Kinkyuu Hasshin~ Taguchi Jun TSUKASA Koma2Kaz
9. Geki! Teikoku Kagekidan Hiroi Ouji Tanaka Kouhei Koma2Kaz
10. TACCHI Kan Chin Fa Serizawa Hiroaki ats-
11. City Hunter ~Ai yo Kienaide~ Asou Keiko Oouchi Yasuaki Koma2Kaz
12. Yuzurenai Negai Tamura Naomi Tamura Naomi & Ishikawa Hiroto Koma2Kaz
13. Ame ni KISSU no Hanataba wo Iwasato Yuuho KAN Sin
14. Mikuni Shimokawa Seishun ANISON Mega-Mix Berbagai Musisi Berbagai Musisi Koma2Kaz

Terjemahan Judul Lagu

No. Bahasa Jepang Cara Pelafalan (Romaji) Terjemahan
1. 魂のルフラン Tamashii no RUFURAN Kesabaran Jiwa
2. 水の星へ愛をこめて Mizu no Hoshi e Ai wo Komete Mengisi Cinta ke Bintang Air
3. 悲しみよこんにちは Kanashimi yo Konnichiwa Kesedihan, Selamat Siang
4. 願い事ひとつだけ Negaigoto Hitotsu dake Permintaan hanya Satu
5. 約束はいらない Yakusoku wa Iranai Janji, tak Perlu
6. サクラサク SAKURA SAKU Sakura Mekar
7. Be My Angel - Jadilah Malaikatku
8. コンディション・グリーン~緊急発進~ KONDISHON GURI-N ~Kinkyuu Hasshin~ Kondisi Hijau ~Perebutan~
9. 檄!帝国華撃団 Geki! Teikoku Kagekidan Manifesto! Badan Serangan Kekaisaran Cina
10. タッチ TACCHI Sentuhan
11. City Hunter~愛よ消えないで~ - ~Ai yo Kienaide~ Pemburu Kota ~Cinta, Jangan Hilang!~
12. ゆずれない願い Yuzurenai Negai Permintaan yang tak Bisa Mengalah
13. 雨にキッスの花束を Ame ni KISSU no Hanataba wo Rangkaian Bunga Kecupan di Tengah Hujan
14. Mikuni Shimokawa青春アニソンMega-Mix - Seishun ANISON - Mega-Mix Lagu Anime Anak Muda Shimokawa Mikuni

Referensi

  1. ^ (Jepang) Situs Resmi Takahashi Youko (Funky Jam) Diarsipkan 2013-10-29 di Wayback Machine.. Daftar Diskografi. Diakses pada tanggal 11 Desember 2013.
  2. ^ (Jepang) Situs Resmi Moriguchi Hiroko: Diskografi. Singel “Mizu no Hoshi e Ai wo Komete”. Diakses pada tanggal 11 Desember 2013.
  3. ^ a b (Jepang) Situs Resmi Moriguchi Hiroko: Diskografi. Album Studio “Mizu no Hoshi e Ai wo Komete”. Diakses pada tanggal 11 Desember 2013.
  4. ^ (Jepang) Situs Saitou Yuuki Diarsipkan 2013-04-25 di Wayback Machine.. Diskografi: Daftar Singel. Diakses pada tanggal 11 Desember 2013.
  5. ^ (Jepang) Situs Resmi Komatsu Miho. Daftar Diskografi. Diakses pada tanggal 11 Desember 2013.
  6. ^ a b (Jepang) Situs Resmi Sakamoto Maaya. Daftar Diskografi. Diakses pada tanggal 11 Desember 2013.

Pranala luar

Read other articles:

Canyon in Maine, USA Ripogenus Gorge1870s view of Ripogenus GorgeLength10 miles (16 km)Width700 feet (210 m)GeographyLocationNortheast Piscataquis, Piscataquis County, Maine, USACoordinates45°52′33″N 69°09′00″W / 45.8759°N 69.15°W / 45.8759; -69.15 RiversWest Branch Penobscot River Ripogenus Gorge is a rock-walled canyon formed in Maine where the West Branch Penobscot River crosses the Caribou Lake anticline. Ripogenus Falls controlled discharg…

British Conservative politician SirJames DuddridgeKCMG MPOfficial portrait, 2020Minister of State for International TradeIn office8 September 2022 – 26 October 2022Prime MinisterLiz TrussPreceded byRanil JayawardenaSucceeded byNigel HuddlestonLord Commissioner of the TreasuryIn office8 July 2022 – 6 September 2022Prime MinisterBoris JohnsonPreceded byMichael TomlinsonIn office11 May 2010 – 4 September 2012Prime MinisterDavid CameronPreceded byTony CunninghamSucce…

الأحداث الواردة في هذه المقالة هي أحداث جارية وقد تكون عرضة لتغيرات سريعة وكبيرة. فضلًا، حدِّث المحتوى ليشمل أحدث المعلومات الموثوق بها المعروفة عن موضوع المقالة. مظاهرات الجامعات الأمريكية المؤيدة لفلسطين جزء من المظاهرات على الحرب الإسرائيلية على قطاع غزة 2023 مجموعة م…

Typographical mark (※) ※Reference markIn UnicodeU+203B ※ REFERENCE MARK (komejirushi, chamgopyo)Different fromDifferent fromU+205C ⁜ DOTTED CROSSU+1360 ፠ ETHIOPIC SECTION MARKRelatedSee alsoU+002A * ASTERISK (*, *) Handwritten notice in Japanese. Note the komejirushi at the bottom of each page, preceding the footnotes. The reference mark or reference symbol ※ is a typographic mark or word used in Chinese, Japanese and Ko…

Joint NASA-ISRO synthetic radar aperture spacecraft NASA-ISRO Synthetic Aperture Radar (NISAR)Artist's concept of the NASA-ISRO Synthetic Aperture Radar (NISAR) satellite.NamesNASA-ISRO Synthetic Aperture RadarNISARMission typeRadar imagingOperatorNASA / ISROWebsitenisar.jpl.nasa.govwww.isro.gov.in/NISARSatellite.htmlMission duration3 years (planned) [1][2] Spacecraft propertiesSpacecraftNISARBusI-3K[3]ManufacturerNASA / ISROLaunch mass2,800 kg (6,200 lb) [4…

County in Florida, United States County in FloridaWalton CountyCountyWalton County Courthouse FlagSealLocation within the U.S. state of FloridaFlorida's location within the U.S.Coordinates: 30°37′N 86°10′W / 30.61°N 86.17°W / 30.61; -86.17Country United StatesState FloridaFoundedDecember 29, 1824Named forGeorge Walton Jr.SeatDeFuniak SpringsLargest cityMiramar BeachArea • Total1,240 sq mi (3,200 km2) • Land1,038…

Dissident organization during the American Revolution For other uses, see Sons of Liberty (disambiguation). Sons of LibertyFlagLeadersSee belowFoundation1765Dissolved1776MotivesBefore 1766:Opposition to the Stamp Act After 1766:Independence of the United Colonies from Great BritainActive regionsMassachusetts BayRhode IslandNew HampshireNew JerseyNew YorkMarylandVirginiaIdeologyInitial phase:Rights of Englishmen No taxation without representation Later phase:LiberalismRepublicanismMajor acti…

American lawyer Horace Knowles redirects here. For the illustrator, see Horace J Knowles. Horace G. KnowlesUnited States Ambassador to RomaniaIn officeMay 7, 1907 – February 4, 1909PresidentTheodore RooseveltPreceded byJohn W. RiddleSucceeded byHuntington WilsonUnited States Ambassador to BulgariaIn officeAugust 21, 1907 – February 4, 1909PresidentTheodore RooseveltPreceded byJohn Brinkerhoff JacksonSucceeded bySpencer F. EddyUnited States Ambassador to SerbiaIn officeJanua…

Questa voce o sezione sull'argomento centri abitati della Toscana non cita le fonti necessarie o quelle presenti sono insufficienti. Puoi migliorare questa voce aggiungendo citazioni da fonti attendibili secondo le linee guida sull'uso delle fonti. Capolonacomune Capolona – Veduta LocalizzazioneStato Italia Regione Toscana Provincia Arezzo AmministrazioneSindacoMario Francesconi (lista civica Futuro per Capolona) dal 10-6-2018 TerritorioCoordinate43°34′04″N 1…

Artikel utama: Bus kota di Surabaya § Rute perjalanan Bus KotaPurabaya – JoyoboyoUnit bus kota trayek E1 milik Perum DAMRI cabang Surabaya berbodi Trisakti Mini Titan GX dan sasis Mercedes-Benz OF1113 terparkir di peron bus Terminal Joyoboyo, 15 Januari 2014 Salah satu trayek bus kota reguler di Surabaya adalah trayek E1 dengan relasi Terminal Purabaya – Terminal Joyoboyo. Jenis tingkatan layanan trayek ini tergolong dalam kelas ekonomi. Trayek ini memiliki rute lintasan sepanjang 8 km…

United Nations resolution adopted in 2002 UN Security CouncilResolution 1450Arkia Israel Airlines planeDate13 December 2002Meeting no.4,667CodeS/RES/1450 (Document)SubjectThreats to international peace and security caused by terrorist actsVoting summary14 voted for1 voted againstNone abstainedResultAdoptedSecurity Council compositionPermanent members China France Russia United Kingdom United StatesNon-permanent members Bulgaria Cameroon Colombia …

馬達加斯加航空Air Madagascar IATA ICAO 呼号 MD MDG Air Madagascar 創立於1947年樞紐機場安塔那那利佛/伊瓦图国际机场飛行常客奖励计划Namako机队数量8通航城市37总部 马达加斯加安塔那那利佛重要人物Heriniaina Razafimahefa(主席)网站http://www.airmadagascar.com 馬達加斯加航空總部 馬達加斯加航空(Air Madagascar,IATA:MD,ICAO:MDG)是非洲國家马达加斯加的國營航空公司,總部設於首都塔那…

MAN TGS — крупнотоннажный грузовой автомобиль, выпускаемый компанией MAN с 2007 года. От модели MAN TGX отличается узкой кабиной шириной 2,24 м. MAN TGS Общие данные Производитель MAN Годы производства 2007 — настоящее время Класс HCV Дизайн и конструкция Компоновка переднемоторная, задн…

Tennis tournament2009 Medibank International SydneyDate11–17 JanuaryEdition117thSurfaceHard / outdoorLocationSydney, AustraliaVenueNSW Tennis CentreChampionsMen's singles David NalbandianWomen's singles Elena DementievaMen's doubles Bob Bryan / Mike BryanWomen's doubles Su-Wei Hsieh / Peng Shuai ← 2008 · Medibank International Sydney · 2010 → Men's singles defending champion Dmitry Tursunov The 2009 Medibank International Sydney was a tennis tournament played …

Néolithique précéramique A Un des piliers du site de Göbekli Tepe. Définition Autres noms Pre-Pottery Neolithic A (en anglais) PPNA Auteur Kathleen Kenyon Caractéristiques Répartition géographique Proche-Orient Chronologie 10 040-8940 av. J.-C. modifier Le Néolithique précéramique A (ou PPNA, abréviation de l'anglais Pre-Pottery Neolithic A) est une des phases du Néolithique du Proche-Orient, établie à partir de la stratigraphie du site de Jéricho (Tell es-Sultan) par Kathleen Ke…

Mon kingdom Haripuñjaya/HariphunchaiHaripuñjaya (Pali)629–1281Mainland Southeast Asia in 1100 CECapitalHaripuñjaya (Lamphun)Common languagesMon, Pali, Lawa, Northern ThaiReligion Buddhism (Theravada, Mahayana)GovernmentMandala kingdomMonarch • 662-669, or 662-679, or 659-688 Camadevi (Jamadevi)[a]• c. 1281 (Phraya) Yi Ba Historical eraPost-classical• Legendary founding of Haripuñjaya by Suthep 629• More probable founding of Haripuñjaya 750•&…

Bagian dari seriSastra Hindu Weda Regweda Samaweda Yajurweda Atharwaweda Pembagian Weda Samhita Brahmana Aranyaka Upanisad Upanisad Aitareya Brihadaranyaka Isa Taittiriya Chandogya Kena Mundaka Mandukya Prasna Swetaswatara Wedangga Siksha Chanda Wyakarana Nirukta Jyotisha Kalpa Itihasa Mahabharata Ramayana Susastra lainnya Smerti Purana Bhagawadgita Sutra Pancaratra Tantra Kumarawyasabharata Stotra Hanumancalisa Ramacaritamanasa Shikshapatri Wacanamruta Portal agama Hindulbs Weda (Sanskerta: व…

This article needs additional citations for verification. Please help improve this article by adding citations to reliable sources. Unsourced material may be challenged and removed.Find sources: Victoriano Castellanos – news · newspapers · books · scholar · JSTOR (April 2021) (Learn how and when to remove this message) In this Spanish name, the first or paternal surname is Castellanos and the second or maternal family name is Cortes. Victoriano Ca…

artikel ini perlu dirapikan agar memenuhi standar Wikipedia. Tidak ada alasan yang diberikan. Silakan kembangkan artikel ini semampu Anda. Merapikan artikel dapat dilakukan dengan wikifikasi atau membagi artikel ke paragraf-paragraf. Jika sudah dirapikan, silakan hapus templat ini. (Pelajari cara dan kapan saatnya untuk menghapus pesan templat ini) Artikel ini tidak memiliki referensi atau sumber tepercaya sehingga isinya tidak bisa dipastikan. Tolong bantu perbaiki artikel ini dengan menambahka…

Questa voce sull'argomento calciatori italiani è solo un abbozzo. Contribuisci a migliorarla secondo le convenzioni di Wikipedia. Segui i suggerimenti del progetto di riferimento. Alessandro GambinoNazionalità Italia Calcio RuoloMediano Termine carriera1935 CarrieraSquadre di club1 1923-1926 Juventus16 (6)1926-1927 Libertas Lucca16 (9)1927-1932 Pistoiese137 (20)1932-1934 Palermo7 (0)1934-1935 Juventus Trapani? (?)1935-1936 Dop. Az. Lancia[1]? (?) 1 I …