Pulau Tebing Tinggi

Tebing Tinggi
Tebing Tinggi di Indonesia Riau
Tebing Tinggi
Tebing Tinggi
Lokasi di Provinsi Riau
Geografi
LokasiIndonesia
Koordinat0°54′N 102°40′E / 0.900°N 102.667°E / 0.900; 102.667
KepulauanSumatra
Pemerintahan
NegaraIndonesia
ProvinsiRiau
KabupatenKepulauan Meranti
Kota terbesarSelatpanjang
Kependudukan
Kelompok etnikSuku Melayu
Info lainnya
Zona waktu
Peta

Pulau Tebing Tinggi adalah satu pulau di Provinsi Riau yang terletak di perairan pesisir timur Pulau Sumatra, dikelilingi oleh laut dan selat. Berseberangan dengan Pulau Tebing Tinggi terdapat Pulau Rangsang.

Kota terbesar di Pulau Tebing Tinggi adalah Kota Selat Panjang yaitu ibu kota dari Kecamatan Tebing Tinggi. Kota lainnya adalah Alai yaitu ibu kota dari Kecamatan Tebing Tinggi Barat. Total penduduk yang mendiami pulau ini mencapati 70.000 jiwa.

Pulau Tebing Tinggi merupakan daerah dataran rendah dengan mayoritas berupa lahan gambut sehingga air bersih sangat sulit. Sumber air bersih yang utama adalah air hujan.