Pangeran Yangnyeong

Pangeran Agung Yang Nyeong
Pangeran Agung Joseon
Berkuasa1404 - 1418
Penobatan1404
PendahuluYi Bang-won
PenerusPangeran Agung Hyo Ryeong
Kelahiran1394
Seoul
Kematian1462 (usia 68)
tidak diketahui
Pemakaman
WangsaIstana Yi
AyahTaejong dari Joseon
IbuRatu Wonyeong
Korean name
Hangul
양녕대군
Hanja
Alih AksaraYang Nyeong Dae Gun
McCune–ReischauerYang Nyŏng Tae Kun
Nama pena
Hangul
강정
Hanja
Alih AksaraGang Jeong
McCune–ReischauerKang Jŏng
Nama lahir
Hangul
이제
Hanja
Alih AksaraYi Je
McCune–ReischauerYi Che
Nama kehormatan
Hangul
후백
Hanja
Alih AksaraHu Baek
McCune–ReischauerHu Paek


Pangeran Agung Yangnyeong (1394–1462) merupakan seorang Pangeran Agung dan putra pertama Raja Taejong dari Joseon dan istrinya Ratu Wonyeong.

Biografi

Ia dilahirkan sebagai Yi Je (李褆 di dalam Hanja, 이제 di dalam Hangul) pada tahun 1394. Ia terkenal akan kecakapan literatur dan kaligrafinya. Ia adalah seorang pangeran yang melihat dirinya sendiri kurang terampil dari apa yang diperlukan oleh kerajaan dan percaya bahwa Sejong ditakdirkan untuk menjadi raja. Juga, ia percaya bahwa adalah tugasnya untuk menempatkan Sejong sebagai raja, jadi ia bertindak sangat kasar di dalam istana. Ia menikah dengan seorang wanita dari kalangan biasa dan secara resmi dipecat pada bulan Juni 1418 dan segera dibuang dari Seoul. Kakanda keduanya, Pangeran Agung Hyoryeong, juga memiliki ide yang sama dengan Yangnyeong, menjadi seorang biarawan di dalam kuil Buddha. Kejadi-kejadian tersebut akhirnya membawa Sejong naik tahta. Kemudian ia menjadi pelancong yang berkelana dan hidup di pegunungan.[1]

Setelah Sejong naik tahta, rasa persaudaraan mengental di antara mereka dan Sejong kerap mengundang Yangnyeong ke istana.

Ia hidup sebagai pengelana dan meninggal pada tahun 1462.[2]

Keluarga

  1. Nyonya Sooseong, Selir Puteri, dari klan Gwangsan Kim (수성군부인 김씨)
    1. Yi Gae, Pangeran Soonseong (이개 순성군), Putra pertama
    2. Yi Po, Pangeran Hamyang (이포 함양군), Putra kedua
    3. Yi Hye, Pangeran Seosan (이혜 서산군), Putra ketiga
    4. Puteri Jeon-ui (전의군주), Putri pertama; kemudian menikah dengan Lee Ja (이자), membentuk Jidonnyeong (지돈녕)
    5. Putri kedua, tidak bernama; kemudian menikah dengan Lee Beon (이번), membentuk Jungchubusa (중추부사)
    6. Puteri Yeongpyeong (영평군주), Putri ketiga; kemudian menikah dengan Kim Cheol-goo (김철구)
    7. Putri keempat, tidak bernama, kemudian menikah dengan Park Soo-jong (박수종)
  2. Seorang wanita, tidak diketahui
    1. Yi Gyeom (이겸)
    2. Yi Heun (이흔)
    3. Yi Seong (이성)
    4. Yi Soon (이순)
    5. Yi Shim (이심)
    6. Yi Gwang-seok (이광석)
    7. Yi Gwang-geun (이광근)
  3. Seorang wanita, tidak diketahui
    1. Putri, tidak bernama, kemudian menikah dengan Lee Jong-gyeong (이종경)
  4. Seorang wanita, tidak diketahui
    1. Putri pertama, tidak bernama, kemudian menikah dengan Kim Am (김암)
    2. Putri kedua, tidak bernama, kemudian menikah dengan Kim Seung-gan (김승간)
    3. Putri ketiga, tidak bernama, kemudian menikah dengan Kim Oh (김오)
    4. Putri keempat, tidak bernama, kemudian menikah dengan Kim Won (김원)
    5. Putri kelima, kemudian menikah dengan Han Chi-yeong (한치형)[3][4]
  5. Seorang budak, tidak diketahui
    1. Putri pertama, tidak bernama, kemudian menikah dengan Kwon Chi-jung (권치중)
    2. Puteri Yi Goo-ji (현주 이구지), putri kedua; kemudian menikah dengan Kwon Deok-yeong (권덕영)
  6. Seorang wanita, tidak diketahui
    1. Putri pertama, tidak bernama, kemudian menikah dengan Seok-beon (석번), klan tidak diketahui
    2. Putri kedua, tidak bernama, kemudian menikah dengan Kim Ui (김의)
    3. Putri ketiga, tidak bernama, kemudian menikah dengan Im Jun (임중)
    4. Puteri Yi Geon-yi (현주 이건이), putri keempat

Trivia

Pada hari ini, keturunannya membentuk klan yang terbesar Wangsa Yi. Sebagai tambahan, dipercaya bahwa wabah Namdaemun secara pribadi ditulis olehnya.[5]

Referensi

  1. ^ Naver Encyclopedia, "양녕대군 [讓寧大君, 1394~1462]", Naver"
  2. ^ Naver Encyclopedia, "양녕대군 [讓寧大君, 1394~1462]", Naver"
  3. ^ As his first wife
  4. ^ Later became Chief State Councilor (영의정, in April 11, 1500) & the Internal Prince Cheongseong (청성부원군)
  5. ^ Naver Encyclopedia, "양녕대군 [讓寧大君, 1394~1462]", Naver"
Didahului oleh:
Yi Bang-won
Pangeran Agung Joseon
(Dinasti Joseon)
1404–1418
Diteruskan oleh:
Pangeran Agung Hyo Ryeong

A PHP Error was encountered

Severity: Notice

Message: Trying to get property of non-object

Filename: wikipedia/wikipediareadmore.php

Line Number: 5

A PHP Error was encountered

Severity: Notice

Message: Trying to get property of non-object

Filename: wikipedia/wikipediareadmore.php

Line Number: 70

 

A PHP Error was encountered

Severity: Notice

Message: Undefined index: HTTP_REFERER

Filename: controllers/ensiklopedia.php

Line Number: 41