Mertak Tombok, Praya, Lombok Tengah

Mertak Tombok
Negara Indonesia
ProvinsiNusa Tenggara Barat
KabupatenLombok Tengah
KecamatanPraya
Kode pos
83511
Kode Kemendagri52.02.01.2010 Edit nilai pada Wikidata
Luas... km²
Jumlah penduduk... jiwa
Kepadatan... jiwa/km²
Peta
PetaKoordinat: 8°40′15.600″S 116°17′31.200″E / 8.67100000°S 116.29200000°E / -8.67100000; 116.29200000


Dusun sadang ragi tepatnya di desa mertak tombok kecamatan praya adalah salah satu dusun yang mayoritas masyarakatnya adalah petani, walau terbilang dusun yang kecil tapi potensi remaja di dusun sadang ragi sangat baik, terlihat dari tingkat perekonomian yang perlahan membaik dikarenakan pran remaja yang sangat antusias membangun dusun sadang ragi menjadi icon desa, melihat dari status pendidikan di dusun sadang ragi kebanyakan lulus SLTA namun peran penting masyarakat dan terlebih lagi remaja sadang ragi dalam membangun dan kembangkan perekonomian pada masa mendatang. Praya, Kabupaten Lombok Tengah, Provinsi Nusa Tenggara Barat, Indonesia.

Pranala luar