Malam Bainai (lagu)
"Malam Bainai" adalah lagu yang diciptakan oleh Karim Nun dan dinyanyikan oleh penyanyi Rita Zahara dan Nien Lesmana, diiringi orkes Irama pimpinan Jack Lesmana, serta pertama kali muncul dalam Mari Bersuka Ria dengan Irama Lenso pada tahun 1965. Referensi |