Lamba


Lamba di Museo Nazionale d'Arte Orientale, Roma.

Lamba atau tabelo adalah perhiasan kepala khas Sumba berbentuk tanduk yang memiliki kemiripan dengan perhiasan bula molik asal Pulau Rote. Di Sumba Timur, perhiasan ini umumnya dikenal sebagai lamba, sedangkan di Sumba barat dikenal dengan sebutan tabelo. Lamba berbentuk seperti tanduk yang terbuat dari emas atau perak pipih dan digunakan di depan dahi pada saat upacara tertentu baik oleh laki-laki atau perempuan.[1] Lamba dihias dengan gambar adegan/lambang tertentu seperti penunggang kuda, hewan-hewan dan simbol misterius lainnya. Lamba juga dapat ditambah dengan juntaian perhiasan kanatar.[2]

Catatan kaki

  1. ^ admin. "Perhiasan Tradisional Sumba Nusa Tenggara Timur" (dalam bahasa Inggris). Diarsipkan dari versi asli tanggal 2019-08-31. Diakses tanggal 2019-08-31. 
  2. ^ Richter, Anne; Carpenter, Bruce W. (2012). Gold Jewellery of the Indonesian Archipelago (dalam bahasa Inggris). Editions Didier Millet. ISBN 9789814260381. 

A PHP Error was encountered

Severity: Notice

Message: Trying to get property of non-object

Filename: wikipedia/wikipediareadmore.php

Line Number: 5

A PHP Error was encountered

Severity: Notice

Message: Trying to get property of non-object

Filename: wikipedia/wikipediareadmore.php

Line Number: 70

 

A PHP Error was encountered

Severity: Notice

Message: Undefined index: HTTP_REFERER

Filename: controllers/ensiklopedia.php

Line Number: 41