Labolewa, Aesesa, Nagekeo

Labolewa
Negara Indonesia
ProvinsiNusa Tenggara Timur
KabupatenNagekeo
KecamatanAesesa
Kode Kemendagri53.16.01.2002 Edit nilai pada Wikidata
Luas... km²
Jumlah penduduk... jiwa
Kepadatan... jiwa/km²
Peta
PetaKoordinat: 8°40′20″S 121°19′11″E / 8.67222°S 121.31972°E / -8.67222; 121.31972


Kampung Adat Kawa.

Labolewa adalah desa di kecamatan Aesesa, Kabupaten Nagekeo, Nusa Tenggara Timur, Indonesia.

Di desa ini terdapat Kampung Adat Kawa, yang merupakan salah satu dari sekian kampung adat yang ada di wilayah kabupaten Nagekeo. Jarak tempuh menuju kampung adat kawa sekitar 5 km dari Kantor Desa Labolewa. Kampung adat kawah terdiri dari sembilan rumah adat.Yang terdiri dari Rumah (Sa'o) Nagonata dan Keliwala dari Suku Wala, dan rumah rumah dari suku lainnya.


 

Prefix: a b c d e f g h i j k l m n o p q r s t u v w x y z 0 1 2 3 4 5 6 7 8 9

Portal di Ensiklopedia Dunia