Koper, Kresek, Tangerang

Koper
Negara Indonesia
ProvinsiBanten
KabupatenTangerang
KecamatanKresek
Kode pos
15624[1]
Kode Kemendagri36.03.06.2013 Edit nilai pada Wikidata
Luas3.79 km²
Jumlah penduduk3764 jiwa
Kepadatan993 jiwa/km²
Peta
PetaKoordinat: 6°10′46.85″S 106°23′57.37″E / 6.1796806°S 106.3992694°E / -6.1796806; 106.3992694


Koper adalah desa yang berada di kecamatan Kresek, Kabupaten Tangerang, Banten, Indonesia. Desa ini dilalui oleh Jalan Tol Jakarta-Merak. Desa Koper Kecamatan Kresek ini merupakan desa perbatasan antara Kecamatan Kresek dengan Kecamatan Jayanti serta Kecamatan Cikande yang dibatasi oleh Sungai Cidurian, sekaligus pembatas antara Kabupaten Tangerang dengan Kabupaten Serang Provinsi Banten.

Referensi


A PHP Error was encountered

Severity: Notice

Message: Trying to get property of non-object

Filename: wikipedia/wikipediareadmore.php

Line Number: 5

A PHP Error was encountered

Severity: Notice

Message: Trying to get property of non-object

Filename: wikipedia/wikipediareadmore.php

Line Number: 70

 

A PHP Error was encountered

Severity: Notice

Message: Undefined index: HTTP_REFERER

Filename: controllers/ensiklopedia.php

Line Number: 41