Kalikotes, Klaten

Kalikotes
Peta lokasi Kecamatan Kalikotes
Negara Indonesia
ProvinsiJawa Tengah
KabupatenKlaten
Pemerintahan
 • Camat-
Populasi
 • Total30,176 jiwa
Kode Kemendagri33.10.23 Edit nilai pada Wikidata
Kode BPS3310070 Edit nilai pada Wikidata
Luas13 km²
Kepadatan2.321 per km²
Desa/kelurahan7
Peta
PetaKoordinat: 7°44′47″S 110°36′29″E / 7.74639°S 110.60806°E / -7.74639; 110.60806


Kalikotes (bahasa Jawa: ꦏꦭꦶꦏꦺꦴꦠꦺꦱ꧀, translit. Kalikotès) adalah sebuah kecamatan di Kabupaten Klaten, Jawa Tengah.

Batas Wilayah

Utara Kecamatan Klaten Utara
Timur laut Kecamatan Trucuk
Timur Kecamatan Trucuk dan
Kecamatan Bayat
Tenggara Kecamatan Bayat
Selatan Kecamatan Wedi
Barat daya Kecamatan Klaten Selatan
Barat Kecamatan Klaten Tengah
Barat laut Kecamatan Klaten Utara

Desa/kelurahan

  1. Gemblegan
  2. Jimbung
  3. Jogosetran
  4. Kalikotes
  5. Krajan
  6. Ngemplak
  7. Tambongwetan