Kaki per detik

Kaki per detik adalah satuan dari kecepatan (skalar) dan kelajuan (vektor).[1] Satuan ini menyatakan jarak yang ditempuh dalam satuan kaki (feet, ft) per satuan waktu dalam detik (s). Satuan internasionalnya (SI) adalah meter per detik.[2]

Singkatan yang biasanya dipakai adalah ft/s atau fps (feet per second), atau dalam ilmu sains umumnya digunakan ft s−1.[1]

Konversi

Konversi antar satuan umum untuk kecepatan
m/s km/jam mph knot ft/s
1 m/s = 1 3.6 2,236936 1,943844 3,280840
1 km/jam = 0,277778 1 0,621371 0,539957 0,911344
1 mph = 0,44704 1,609344 1 0,868976 1,466667
1 knot = 0,514444 1.852 1,150779 1 1,687810
1 ft/s = 0,3048 1,09728 0,681818 0,592484 1

(Nilai dalam huruf tebal adalah angka eksak.)

Lihat pula

Referensi

 

Prefix: a b c d e f g h i j k l m n o p q r s t u v w x y z 0 1 2 3 4 5 6 7 8 9

Portal di Ensiklopedia Dunia