Jean-Baptiste Biot

Jean-Baptiste Biot
Jean-Baptiste Biot
Lahir21 April 1774 (1774-04-21)
Paris
Meninggal3 Februari 1862(1862-02-03) (umur 87)
Paris
KebangsaanPrancis
AlmamaterÉcole Polytechnique
Dikenal atasHukum Biot–Savart
PenghargaanRumford Medal (1840)
Karier ilmiah
BidangFisika, astronomi dan matematika
Pembimbing akademikGaspard Monge[1]
MenginspirasiLouis Pasteur, William Ritchie
Tanda tangan

Jean-Baptiste Biot (/ˈb, ˈbj/;[2] bahasa Prancis: [bjo]; 21 April 1774 – 3 Februari 1862) adalah seorang fisikawan, astronom dan matematikawan Prancis. Ia adalah salah satu penemu hukum Biot-Savart dari magnetostatik, menghimpun realitas meteorit, membuat penerbangan balon awal dan mengkaji polarisasi sinar.

Catatan

Referensi

Bacaan tambahan

Pranala luar

 

Prefix: a b c d e f g h i j k l m n o p q r s t u v w x y z 0 1 2 3 4 5 6 7 8 9

Portal di Ensiklopedia Dunia