Jablonec, Distrik Pezinok

Jablonec
Desa
Gereja Santa Maria Magdalena di Jablonec
Gereja Santa Maria Magdalena di Jablonec
Jablonec di Bratislava Region
Jablonec
Jablonec
Lokasi Jablonec di Region Bratislava
Jablonec di Slovakia
Jablonec
Jablonec
Jablonec (Slovakia)
Koordinat: 48°20′0″N 17°27′0″E / 48.33333°N 17.45000°E / 48.33333; 17.45000
NegaraSlowakia
RegionBratislava
DistrikPezinok
Pertama disebutkan1342
Pemerintahan
 • Wali kotaSlavomír Pocisk[1] (Independen)
Luas
 • Total8,70 km2 (3,36 sq mi)
Ketinggian
160 m (520 ft)
Populasi
 (31 Desember 2019)[3]
 • Total1.022
 • Kepadatan117,47/km2 (304,2/sq mi)
Zona waktuUTC+1 (CET)
 • Musim panas (DST)UTC+2 (CEST)
Kode pos
900 86
Kode area telepon421-33
Alamat balai kotaOcú Jablonec
Jablonec 206
Jablonec, Slovakia
Nomor telepon033/648 81 19
fax033/648 81 19
Situs webJablonec.sk

Jablonec (bahasa Hungaria: Halmis) adalah sebuah desa serta munisipalitas di Slowakia barat. Desa ini berada di Distrik Pezinok di Region Bratislava, Slowakia. Pada akhir tahun 2019, desa ini memiliki populasi sebesar 1.022 jiwa.

Sejarah

Tempat itu pertama kali disebut sebagai Zamol pada tahun 1342. Daerah ini dahulunya merupakan bagian dari perkebunan Kastil Červený Kameň (bahasa Jerman: Rotenstein). Pada tahun 1948 nama tempat ini diubah menjadi Jablonec (bahasa Slowakia jabloň="pohon apel") karena nama Zamol terdengar terlalu Magyar.

Geografi

Desa ini terletak di daerah dataran rendah Danube dan berbasan dengan desa Budmerice di utara, dan desa Cífer (terletak di distrik Trnava) di tenggara. Desa ini berjarak sekitar 11 kilometer dari Trnava dan 33 km dari Bratislava.

Wisata

Di desa ini terdapat patung St. Florian dari abad ke-19, patung St. Magdalena dari abad ke-18, sebuah monumen bagi korban Perang Dunia ke-1 dan ke-2 dan juga Gereja Katolik Roma Santa Magdalena dari tahun 1860.

Olahraga

Sepak bola telah dimainkan di Jablonec sejak tahun 1937, dan saat ini dimainkan oleh semua umur. Para senior secara teratur menyelenggarakan turnamen sepak bola di desa dan desa juga berpartisipasi dalam kejuaraan.

Referensi

  1. ^ "VOĽBY DO ORGÁNOV SAMOSPRÁVY OBCÍ 2018". volby.statistics.sk. Štatistický úrad Slovenskej republiky. 16 November 2018. Diakses tanggal 12 Juni 2020. 
  2. ^ "Registre obnovenej evidencie pozemkov". www.skgeodesy.sk. Úrad geodézie, kartografie a katastra SR. 25 Mei 2020. Diakses tanggal 12 Juni 2020. 
  3. ^ "Počet obyvateľov podľa pohlavia - obce (ročne)". datacube.statistics.sk. Štatistický úrad Slovenskej republiky. Diakses tanggal 12 Juni 2020. 

Pranala luar

A PHP Error was encountered

Severity: Notice

Message: Trying to get property of non-object

Filename: wikipedia/wikipediareadmore.php

Line Number: 5

A PHP Error was encountered

Severity: Notice

Message: Trying to get property of non-object

Filename: wikipedia/wikipediareadmore.php

Line Number: 70

 

A PHP Error was encountered

Severity: Notice

Message: Undefined index: HTTP_REFERER

Filename: controllers/ensiklopedia.php

Line Number: 41