Fedora Pushina
Fedora Pushina (bahasa Rusia: Федора Пушина) adalah seorang letnan dalam Resimen Senapan ke-520 dari Divisi Senapan ke-167 dalam Angkatan ke-38 di Front Ukraina I pada Perang Dunia II. Ia secara anumerta dianugerahi gelar Pahlawan Uni Soviet pada 10 Januari 1944 setelah ia meninggal akibat luka saat menyelamatkan para prajurit di sebuah rumah sakit yang terbakar di Kiev pada 6 November 1943.[1][2] Referensi
|