Kota ini disebutkan pertama kali pada tahun 1214. Raja András II memberikan status kotaraja bebas kepada Dej (Dés). Antara tahun 1876-1920, Dej adalah ibu kota Szolnok-Doboka di Kerajaan Hungaria; antara tahun 1920-1940, ibu kota Provinsi Someş di Rumania.