Mayor Jenderal TNI (Purn.) Aswismarmo (27 November 1925 – 12 Januari 2011)[1] adalah seorang mayor jenderal militer Indonesia. Ia menjabat sebagai dan Sekretaris Jenderal Departemen Dalam Negeri dari tahun 1984 hingga 1988. Di akhir masa jabatannya, Aswismarmo dianugerahi Bintang Mahaputera Utama.[2]
Pendidikan
Riwayat jabatan
- Perwira Menengah pada Staf Umum I/Pengamanan Angkatan Darat (hingga 1970)[4][5]
- Perwira Menengah pada Staf Intelijen Departemen Pertahanan dan Keamanan (1970 – 1972)[5]
- Deputi Chief of Mission (Wakil Duta Besar) pada Kedutaan Besar Republik Indonesia di Singapura (1972 – 1976)[5]
- Duta Besar Indonesia untuk Italia (1976 – 1978)[5]
- Deputi 3 Badan Koordinasi Intelijen Negara (1978 – 1982)[5]
- Direktur Jenderal Perusahaan Umum Pengembangan Keuangan Koperasi, Departemen Keuangan (1982 – 1983)[3][5]
- Sekretaris Jenderal Departemen Dalam Negeri (1984 – 1988)[3][5]
- Duta Besar Indonesia untuk Vietnam (1988 – 1992)[5]
Referensi