Air KBZ

Air KBZ
IATA ICAO Kode panggil
K7 KBZ Air KBZ
DidirikanOktober 2010
Pusat operasiBandar Udara Internasional Yangon
Armada4(+1 on order)
Tujuan14
SloganFlying Beyond Expectation
Perusahaan indukKanbawza Bank
Kantor pusatYangon, Myanmar
Tokoh utamaU Oakkar Tun (CEO)
Situs webhttp://www.airkbz.com/vision.htm

Air KBZ adalah maskapai penerbangan domestik Myanmar yang berkantor pusat di Yangon. Maskapai penerbangan ini dimiliki oleh Kanbawza Bank dan mulai beroperasi dengan penerbangan Yangon-Bagan-Nyaung Oo-Mandalay-Heho-Yangon pada tanggal 2 April 2011.[1]

Tujuan

[2]

Armada

Armada Air KBZ terdiri dari pesawat berikut ini (per Agustus 2019):[3]

ATR 72 of Air KBZ at Yangon International Airport in 2016
Air KBZ
Pesawat Dalam armada Dipesan Catatan
ATR 72-600 10 0
ATR 72-500 4
Embraer ERJ 145 O 4
Embraer 190 O 6
Total 14 10

Referensi

  1. ^ "Salinan arsip". Diarsipkan dari versi asli tanggal 2012-06-16. Diakses tanggal 2013-01-03. 
  2. ^ http://www.airmyanmar.com/airKBZ.htm
  3. ^ "Global Airline Guide 2019 (Part One)". Airliner World (October 2019): 21. 


 

Prefix: a b c d e f g h i j k l m n o p q r s t u v w x y z 0 1 2 3 4 5 6 7 8 9

Portal di Ensiklopedia Dunia