2,2'-bipiridina tersubstitusi secara tidak simetris dapat dibuat melalui reaksi penggandengan silang antara 2-piridil dan reagen piridil tersubstitusi.[3]
Struktur
Meskipun atom nitrogen pada bipiridina sering kali digambarkan dalam konformasi cis, konformasi energi terendah baik dalam keadaan padat maupun dalam larutan sebenarnya adalah koplanar, dengan atom nitrogen berada dalam posisi trans.[4] Bipiridina termonoprotonasi mengadopsi konformasi cis.[5]
^Liu, Tiandong; Fraser, Cassandra L. (2012). "Discussion Addendum for: Synthesis of 4-, 5-, and 6-Methyl-2,2'-bipyridine by a Negishi Cross-Coupling Strategy: 5-Methyl-2,2'-bipyridine". Organic Syntheses. 89: 76. doi:10.15227/orgsyn.089.0076.
^Merritt, L. L.; Schroeder, E. (1956). "The Crystal Structure of 2,2′-Bipyridine". Acta Crystallographica. 9 (10): 801–804. doi:10.1107/S0365110X56002175.