Permukiman informal berkaitan erat dengan permasalahan penurunan kualitas lingkungan, baik fisik maupun sosial. Permasalahan yang timbul antara lain RTH yang semakin berkurang, kaburnya batas moral baik danburuk, dan menurunnya tingkat kesehatan masyarakat. Olehkarena itu, dibutuhkan penyelesaian yang tepat dan menempatkan pemukim informal sebagai bagian dalam perkotaan. Konsep redevelopment yang mengacu kepada kampung merupakan sebuah konsep yang tepat sehingga penghuni permukiman tidak harus pindah dari tempat mereka berasal. Konsep redevelopment tersebut diwujudkan dalam obyek rancangan berupa Kampung City Block. Metode yang digunakan adalah cybernatics. Metode ini mengaitkan berbagai fenomena yang mempengaruhi hubungan antara manusia dan lingkungannya, termasuk lingkungan fisik dan sosial.

Published by Institut Teknologi Sepuluh Nopember Surabaya
Journal Name Jurnal Sains dan Seni ITS
Contact Phone-
Contact Name -
Contact Email -
Location Kota surabaya, Jawa timur INDONESIA
Website sains_seni| http://ejurnal.its.ac.id/index.php/sains_seni|
ISSN ISSN : -, EISSN : -, DOI : -,
Core Subject Humanities, Art,
Meta Subject Arts, Humanities,
Meta Desc
PenulisPutri, Angelina Nina Arini , Setyawan, Wahyu
Publisher ArticleLembaga Penelitian dan Pengabdian Kepada Masyarakat (LPPM), ITS
Subtitle Article Jurnal Sains dan Seni ITS Vol 5, No 2 (2016)
Scholar Googlehttp://scholar.google.com/scholar?q=%2Bintitle%3A&…
View Articlehttp://ejurnal.its.ac.id/index…
DOIhttps://doi.org/10.12962/j23373520.…
DOI Number DOI: 10.12962/j23373520.v5i2.17661
Download Article [1] http://ejurnal.its.ac.id/index.php/sains…
Download Article [2] http://download.garuda.ristekdikti.go.id…