Telah dipelajari aktivitas katalis Cr/Zeolit alam pada reaksi konversi minyakjelantah menjadi bahan bakar cair. Penelitian ini meliputi preparasi katalis Cr/zeolitalam dengan metode impregnasi, karakterisasi katalis, dan uji aktivitas katalisCr/Zeolit alam dalam reaksi konversi minyak jelantah menjadi bahan bakar cair.Reaksi dilakukan secara kontinyu pada fasa gas. Pada penelitian ini dipelajaripengaruh laju alir hidrogen dan waktu reaksi terhadap konversi minyak jelantahmenjadi bahan bakar cair. Hasil karakterisasi keasaman padatan menunjukkanpeningkatan keasaman total katalis. Analisis kualitatif menunjukkan peningkatankristalinitas katalis Cr/zeolit alam dan adanya spesi oksida dalam katalis seperti CrO2dan Cr2O3. Aktivitas terbaik ditunjukkan oleh kinerja katalis Cr/Zeolit alam padavariasi laju alir 5 mL/menit dan waktu 45 menit dengan konversi 75,23%.Berdasarkan analisis spektroskopi massa, produk mengandung senyawa pentana yangmuncul pada waktu retensi ( tR ) 14,566.Kata kunci : Cr/zeolit alam, minyak jelantah, bahan bakar cair

Published by Universitas Negeri Semarang
Journal Name Sainteknol
Contact Phone-
Contact Name -
Contact Email -
Location Kota semarang, Jawa tengah INDONESIA
Website sainteknol| https://journal.unnes.ac.id/nju/index.php/sainteknol|
ISSN ISSN : -, EISSN : -, DOI : -,
Core Subject Education,
Meta Subject Education,
Meta Desc
PenulisKadarwati, Sri , Susatyo, Eko Budi , Ekowati, Dhian
Publisher ArticleUnnes Journal
Subtitle Article Sainteknol : Jurnal Sains dan Teknologi Vol 8, No 1 (2010): June 2010
Scholar Googlehttp://scholar.google.com/scholar?q=%2Bintitle%3A&…
View Articlehttps://journal.unnes.ac.id/nj…
DOIhttps://doi.org/10.15294/sainteknol…
DOI Number DOI: 10.15294/sainteknol.v8i1.331
Download Article [1] https://journal.unnes.ac.id/nju/index.ph…
Download Article [2]

 

Aktivitas termodinamika Diagram aktivitas Pemantauan aktivitas basis data Arus aktivitas Teori aktivitas Koefisien aktivitas Aktivitas air Divisi Aktivitas Khusus Aktivitas otak dan meditasi Teori aktivitas rutin Hubungan kuantitatif struktur-aktivitas Pekerjaan (aktivitas manusia) Aktivitas CIA di Indonesia Aktivitas angkatan laut Blok Poros di perairan Australia Kegiatan seksual manusia Kegiatan revolusioner Vladimir Lenin Katalisis Aktivitas CIA di Filipina Aktivitas CIA di Afganistan