Yatim (film)

Yatim
SutradaraArto Hady
ProduserTuty S.
Ditulis olehArto Hady
PemeranAtik Pasono
Rano Karno
Andjas Asmara
Faradilla Sandy
Grace Simon
Lenny Marlina
Muchsin Alatas
Sukarno M. Noor
Tina Melinda
Titiek Sandhora
Penata musikIdris Sardi
SinematograferHarry Susanto
PenyuntingSuyono PD
DistributorTuty Jaya Pictures
Tanggal rilis
1973
Durasi93 menit
NegaraIndonesia

Yatim adalah film Indonesia tahun 1973 dengan disutradarai oleh Arto Hady dan dibintangi oleh Atik Pasono dan Rano Karno.

Sinopsis

Dua bersaudara yaitu Rano (Rano Karno) dan Rini (Atik Pasono) kabur dari rumah paman dan bibinya, karena tak tahan oleh perlakuan kejam bibinya. Mereka jadi gelandangan dan bertemu dengan seorang nenek gelandangan yang menyayangi mereka. Penderitaan sering mereka alami, sebelum akhirnya Rano bertemu dengan seorang penggubah lagu, pemain band sekaligus pencari bakat. Pemusik ini berhasil melambungkan Rano dari gelandangan menjadi penyanyi terkenal.[1]

Pemeran

  • Rano Karno - Rano
  • Atik Pasono - Rini

Referensi

  1. ^ Laman Yatim[pranala nonaktif permanen], diakses pada 14 Juli 2010

Pranala luar


A PHP Error was encountered

Severity: Notice

Message: Trying to get property of non-object

Filename: wikipedia/wikipediareadmore.php

Line Number: 5

A PHP Error was encountered

Severity: Notice

Message: Trying to get property of non-object

Filename: wikipedia/wikipediareadmore.php

Line Number: 70

 

A PHP Error was encountered

Severity: Notice

Message: Undefined index: HTTP_REFERER

Filename: controllers/ensiklopedia.php

Line Number: 41