Tromsø (pengucapan Norwegia: [ˈtrʊmsœ] ( simak); bahasa Sami Utara: Romsa;[2] Kven: Tromssa) merupakan nama kota di Norwegia. Letaknya di bagian utara.
Pada tahun 2017, Kota Tromsø memiliki populasi sekitar 65.000 orang yang tersebar di Tromsøya dan beberapa bagian Kvaløya serta daratan. Tromsøya terhubung ke daratan melalui Jembatan Tromsø dan Terowongan Tromsøysund, dan ke pulau Kvaløya melaluiJembatan Sandnessund.
Referensi
- ^ "Personnemningar til stadnamn i Noreg" (dalam bahasa Norwegian). Språkrådet.
- ^ Erroneously, the Sámi name is often believed to be "Romssa". This is because "Tromsø Municipality" is "Romssa Suohkan". Romssa, however is the genitive case, so that "Romssa Suohkan" translates to "the Municipality of Romsa".