Swanston Street adalah jalan raya utama di kawasan niaga terpadu Melbourne, Victoria, Australia. Swanston Street dibangun pada tahun 1837 sebagai bagian dari rancangan asli pola jalan bersudut siku Hoddle Grid. Jalan ini membelah pusat kota Melbourne secara vertikal dan dikenal pula sebagai rute lalu lalang trem tersibuk di dunia, dengan bangunan bersejarahnya beserta berbagai tempat belanja yang bisa ditemukan di jalan ini.[1]
Tokoh pedagang, perbankan, dan politikus Charles Swanston diabadikan di nama jalan tersebut.
Sejarah
Swanston Street adalah salah satu jalan yang membentang dari arah utara sampai selatan yang dibangun sebagai bagian dari rancangan pembangunan jalan dengan pola bersudut siku Hoddle Grid.
Referensi
Pranala luar
Media tentang Swanston Street di Wikimedia Commons