Sooka, Punung, Pacitan

Sooka
Negara Indonesia
ProvinsiJawa Timur
KabupatenPacitan
KecamatanPunung
Kode Kemendagri35.01.03.2002 Edit nilai pada Wikidata
Luas-
Jumlah penduduk-
Kepadatan-
Peta
Peta
Peta
Peta
Koordinat:


Sooka (Jawa Soka) adalah sebuah desa di Kecamatan Punung, Kabupaten Pacitan, Jawa Timur, Indonesia.

Pranala luar

1. Diskripsi Desa Sooka Kecamatan Punung Jarak Desa Sooka Kecamatan Punung ke ibu kota Kabupaten Pacitan berjarak 25 km, batas wilayah: . Sebelah Utara : Desa Punung Kecamatan Punung . Sebelah Timur : Desa Punung Kecamatan Punung . Sebelah Selatan : Desa Sugihwaras dan Sobo Kecamatan Pringkuku . Sebelah Barat : Desa Piton dan Kendal Kecamatan Punung Luas wilayah desa Sooka 752,75 ha, kondisi geografis berbukit-bukit, luas bukit 470,75 ha dan luas dataran 282 ha. Tingkat kemiringan tanah 10° - 30°

Kepadatan penduduk 278 jiwa per km² jumlah penduduk Tahun 2008: jumlah penduduk laki-laki 1.106 jiwa, jumlah penduduk perempuan 1.198 jiwa, jumlah total 2.304 jiwa, jumlah kepala keluarga 687 KK. Mata pencaharian pokok: Petani 1.170 orang, buruh tani 34 orang, Buruh Migran 3 orang, pegawai negeri sipil 78 orang, pengrajin industri rumah tangga 114 orang, pedagang keliling 2 orang, peternak 324 orang, Montir 2 orang, pembantu rumah tangga 16 orang, Polri 3 orang, Pensiunan PNS/TNI/Polri 28 orang, Pengusaha kecil/menengah 90 orang, Dukun Kampung Terlatih 2 orang, Jasa Pengobatan Alternatif 4 orang, Karyawan perusahaan swasta 60 orang, Karyawan perusahaan pemerintah 10 orang, Perangkat Desa 12 orang, Prasarana desa: jalan desa 9,5 km jalan beraspal, 14 km jalan makadam, 5 km jalan tanah; jalan antar desa 6,5 km jalan aspal, 3 km jalan macadam, 6 km jalan konblok/beton; jalan kabupaten yang melewati desa panjang jalan aspal 3 km; Jalan Provinsi yang melewati desa 2,5 km. Desa Sooka mempunyai potensi wisata berupa Sumber mata air yang mengalir deras dan bak Sooka (wisata air, hutan wisata), atraksi wisata membuat api dari batu rijang dan situs purbakala kehidupan manusia purba.


A PHP Error was encountered

Severity: Notice

Message: Trying to get property of non-object

Filename: wikipedia/wikipediareadmore.php

Line Number: 5

A PHP Error was encountered

Severity: Notice

Message: Trying to get property of non-object

Filename: wikipedia/wikipediareadmore.php

Line Number: 70

 

A PHP Error was encountered

Severity: Notice

Message: Undefined index: HTTP_REFERER

Filename: controllers/ensiklopedia.php

Line Number: 41