Shruti Bhist
Shruti Bhist[1] (lahir 22 Januari 2003) adalah seorang aktris film[3] dan televisi India yang dikenal karena perannya sebagai Ira di Ek Nayi Chhoti Si Zindagi dan Indu di Hitler Didi.[4] Kehidupan awalBisht lahir pada 22 Januari 2003[2][5] in Pauri Garhwal Uttrakhand, India.[3] Pada tahun 2013, ia menyelesaikan kelas lima di Sekolah Menengah Atas St. Lawrence, sebagai salah satu dari tiga siswa terbaik di kelasnya.[3] Filmografi
Televisi
Seri web
Referensi
Pranala luar
|