Shatnez
Shatnez (atau shaatnez, [ʃaʕatˈneːz]; Bahasa Ibrani Alkitab Šaʿatnez ⓘ) adalah busana yang mengandung wol sekaligus linen (linsey-woolsey), yang dilarang dipakai dalam hukum Yahudi, berdasarkan pada Taurat. Ayat-ayat Alkitab seperti Imamat 19:19 dan Keluaran 22:11 melarang orang untuk memakai kain wol dan linen dalam satu garmen, hewan ras campuran dan penanaman jenis benuh berbeda (juga disebut sebagai kilayim). ReferensiDaftar pustaka
Pranala luarArtikel ini memadukan teks dari Jewish Encyclopedia 1901–1906 article "Sha'atnez", sebuah terbitan yang kini berada di ranah publik. |