Ross Cheever

Ross Cheever (lahir 12 April 1964) merupakan seorang pembalap mobil profesional asal Italia yang kemudian menjadi warganegara Amerika Serikat. Ia merupakan saudara dari pembalap Indianapolis 500 Eddie Cheever.

Kariernya yang kurang gemilang diwarnai oleh aksinya yang kerap kali pindah-pindah ajang balapan. Ia sendiri tercatat tidak pernah menyelesaikan satu musim penuh dalam setiap kejuaraan balapan yang ia ikuti. Di awal 1990-an ia sempat turun di ajang Formula 3000.

Pranala luar