Ricardo Waliwalang


Ricardo Waliwalang
Informasi pribadi
Nama lengkap Ricardo Waliwalang
Tanggal lahir 6 September 1998 (umur 26)
Tempat lahir Yahukimo, Indonesia
Tinggi 1,75 m (5 ft 9 in)
Posisi bermain penyerang, gelandang
Karier junior
Tim
Persikimo
SSB GOR Ragunan
2013- Persija U-21
Tim nasional
2013- Indonesia U-19

Ricardo Waliwalang[1] (lahir 6 September 1998) adalah seorang pemain sepak bola potensial Indonesia yang bisa berposisi penyerang/gelandang.

Karier

Karier Internasional

Di usianya yang baru menginjak 15 tahun, ia sudah dipanggil seleksi Timnas Indonesia U-19 untuk berlaga di putaran final Kejuaraan U-19 AFC 2014 di Myanmar.[1] Namanya dikenal ketika bersama Timnas U-14 berhasil menempati posisi kedua di Japan-East Asean Football Exchange Programme U-14 Youth Football Festival 2012. Keberhasilan ini diraih Timnas U-14 setelah mengumpulkan 11 poin dari lima pertandingan. Pada turnamen di Jepang ini, pemain asal Wamena Papua, Ricardo Waliwalang bisa dikatakan sebagai pemain potensial. Pemain dengan nomor punggung 11 ini mampu menciptakan tujuh gol dari lima pertandingan.[2]

Referensi

  1. ^ a b "Salinan arsip". Diarsipkan dari versi asli tanggal 2016-12-20. Diakses tanggal 2016-12-14. 
  2. ^ http://www.beritasatu.com/sepakbola/55528-timnas-u-14-peringkat-kedua-di-jepang.html


A PHP Error was encountered

Severity: Notice

Message: Trying to get property of non-object

Filename: wikipedia/wikipediareadmore.php

Line Number: 5

A PHP Error was encountered

Severity: Notice

Message: Trying to get property of non-object

Filename: wikipedia/wikipediareadmore.php

Line Number: 70

 

A PHP Error was encountered

Severity: Notice

Message: Undefined index: HTTP_REFERER

Filename: controllers/ensiklopedia.php

Line Number: 41