Reed College

Reed College
Seal of Reed College


Lambang Reed College

 
Peta
 
Peta
Peta
Informasi
JenisSwasta
Didirikan1908
Dana abadi$439.7 juta (2012)[1]
PresidenJohn Kroger
Staf akademik
135
Sarjana1.442 (40 di antaranya paruh waktu)[2]
Magister29
Lokasi, ,
Amerika Serikat

45°29′N 122°38′W / 45.48°N 122.63°W / 45.48; -122.63
KampusPerumahan, 116 acres (470,000 m²)
MaskotGriffin
Situs webreed.edu
Facebook: reedcollege X: Reed_College_ Instagram: reedcollege Youtube: UC5RpqstK5kf5djWHpCSs2ag Modifica els identificadors a Wikidata

Reed College adalah perguruan tinggi seni liberal swasta dan independen yang terletak di tenggara Portland di negara bagian AS, Oregon. Didirikan pada tahun 1908, Reed adalah sebuah perguruan tinggi perumahan dengan kampus yang terletak di kawasan Eastmoreland, Portland, menampilkan arsitektur yang berbasis pada gaya Tudor-Gothik.[3]

Alumni terkenal

Contoh alumni terkenal termasuk di antaranya adalah Emilio Pucci, Larry Sanger, Gary Snyder, Howard Vollum, dan Barry Hansen. Di antara mereka yang pernah kuliah tetapi tidak lulus dari Reed adalah James Beard, Chris Langan, Ry Cooder, dan Steve Jobs.

Referensi

Pranala luar


A PHP Error was encountered

Severity: Notice

Message: Trying to get property of non-object

Filename: wikipedia/wikipediareadmore.php

Line Number: 5

A PHP Error was encountered

Severity: Notice

Message: Trying to get property of non-object

Filename: wikipedia/wikipediareadmore.php

Line Number: 70

 

A PHP Error was encountered

Severity: Notice

Message: Undefined index: HTTP_REFERER

Filename: controllers/ensiklopedia.php

Line Number: 41