Ramadhan Pohan

Infobox orangRamadhan Pohan

(2013) Edit nilai pada Wikidata
Biografi
Kelahiran6 Desember 1966 Edit nilai pada Wikidata (58 tahun)
Pematangsiantar Edit nilai pada Wikidata
Anggota Dewan Perwakilan Rakyat Daerah Indonesia
1r Oktober 2009 – 30 September 2014

Daerah pemilihan: Jawa Timur VII

Data pribadi
AgamaIslam Edit nilai pada Wikidata
Kegiatan
Pekerjaanpolitikus Edit nilai pada Wikidata
Partai politikPartai Demokrat Edit nilai pada Wikidata

X: ramadhanpohan1 Modifica els identificadors a Wikidata

Drs. Ramadhan Pohan, MIS (lahir 6 Desember 1966)[1] adalah anggota Komisi I Dewan Perwakilan Rakyat Republik Indonesia periode 2009-2014 dari Partai Demokrat. Sebelum menjadi anggota Dewan Perwakilan Rakyat, ia berprofesi sebagai wartawan, dan bahkan ia pernah menjadi pemimpin redaksi dari Jurnal Nasional.[1] Pada April 2012, Ia ditunjuk Persatuan Sepak Bola Seluruh Indonesia untuk menjadi manajer dari tim nasional senior.[2] Pada tahun 2015, dia mencalonkan diri sebagai wali kota Medan, tetapi dikalahkan oleh wali kota petahana Dzulmi Eldin.[3][4] Pada Juli 2016, dia diperiksa oleh Polda Sumut karena menjadi tersangka dalam kasus dugaan penipuan uang sebesar Rp 24 miliar saat mencalonkan diri sebagai Wali Kota Medan.[5]

Referensi

{{[1][pranala nonaktif permanen]}}

Pranala luar

<gallery> gZO13Hgy (1)|Ramadan pohan-eddie kusuma