ProsedurProsedur atau tata cara adalah serangkaian aksi yang spesifik, tindakan atau operasi yang harus dijalankan atau dieksekusi dengan cara yang baku (sama) agar selalu memperoleh hasil yang sama dari keadaan yang sama, semisal Prosedur Kesehatan dan Keselamatan Kerja, Prosedur Masuk Sekolah, Prosedur berangkat sekolah, dan sebagainya. Lebih tepatnya, kata ini bisa mengindikasikan rangkaian aktivitas, tugas-tugas, langkah-langkah, keputusan-keputusan, perhitungan-perhitungan dan proses-proses, yang dijalankan melalui serangkaian pekerjaan yang menghasilkan suatu tujuan yang diinginkan, suatu produk atau sebuah akibat. Sebuah prosedur biasanya mengakibatkan sebuah perubahan. PemetaanDalam Pemetaan Proses Bisnis, prosedur dalam suatu organisasi dikelompokkan menjadi 3 bagian menurut fungsinya:
Prosedur dapat diartikan juga:
TeksDalam bentuk teks, prosedur memiliki struktur berikut.
Pranala luar
|
Portal di Ensiklopedia Dunia