Prairie Badmen
Prairie Badmen adalah sebuah film koboi Amerika Serikat tahun 1946 garapan Sam Newfield dan ditulis oleh Fred Myton. Film tersebut menampilkan Buster Crabbe, Al St. John, Patricia Knox, Charles King, Ed Cassidy dan Kermit Maynard. Film tersebut dirilis pada 17 Juli 1946 oleh Producers Releasing Corporation.[1][2][3] Pemeran
Referensi
Pranala luar
|