Patlabor 2: The Movie

Patlabor 2: The Movie
Poster bioskop Jepang
SutradaraMamoru Oshii
ProduserMitsuhisa Ishikawa
Shin Unozawa
Tsuyoshi Hamawatari
Ditulis olehKazunori Itō
PemeranRyūsuke Ōbayashi
Yoshiko Sakakibara
Naoto Takenaka
Penata musikKenji Kawai
PenyuntingShuichi Kakesu
Perusahaan
produksi
DistributorShochiku
Tanggal rilis
  • 7 Agustus 1993 (1993-08-07)
Durasi113 minutes
NegaraJapan
BahasaJapanese
Pendapatan
kotor
¥ 1.8 miliar[1]

Patlabor 2: The Movie (機動警察パトレイバー 2 the Movie, Kidō keisatsu patoreibā the movie 2) adalah sebuah film anime Jepang tahun 1993 yang disutradarai oleh Mamoru Oshii, yang juga menyutradarai Patlabor: The Movie.[2] Film ini diproduksi oleh Production I.G, Bandai Visual dan Tohokushinsha.[3] Film ini mengambil kebebasan dari film bertema mecha menjadi menjadi bertema politik dengan masalah di dalam dan di luar negeri yang harus dihadapi pemerintahan Jepang selama abad ke-20.[4] Tema utama dari film ini adalah keadaan Jepang, yang secara ekonomi, politik, dan teknologi telah maju dalam masa yang sejahtera tanpa terlibat dalam perang lainnya setelah kekalahan Jepang dan diduduki oleh Pasukan Sekutu setelah berakhirnya Perang Dunia II. [4]

Cerita

Tiga tahun setelah kejadian Patlabor: The Movie,[5][6] Noa Izumi dan Asuma Shinohara sekarang menjadi penguji labor-labor baru di fasilitas yang dijalankan oleh Kepolisian Metropolitan. Isao Ota menjadi seorang Instruktur Labor di sebuah akademi polisi. Mikiyasu Shinshi menjabat sebagai kepala urusan umum Kepolisian Metropolitan Tokyo. Seitaro Sasaki telah pensiun dan Shigeo Shiba menggantikan posisinya sebagai kepala tim perbaikan labor dan Hiromi Yamazaki, Kiichi Goto, dan Shinobu Nagumo tetap didalam SV2 dan Kanuka Clancy telah menetap di New York. Sebagian besar mereka telah digantikan oleh pilot labor baru.

Kejadian mencurigakan mulai terjadi dan berujung pengambilalihan kota Tokyo oleh GSDF dan pemberlakuan Darurat militer[4] setelah Jembatan Teluk Yokohama dihancurkan oleh sebuah misil,[5] dan diyakini bahwa JASDF adalah pelakunya. Terjadi protes di beberapa markas JSDF dengan maksud untuk menyampaikan bahwa mereka bukan pelaku penyerangan jembatan tersebut. Tak lama, masyarakat panik karena helikopter penyerang dengan lambang JGSDF menyerang beberapa jembatan di Teluk Tokyo, beberapa pusat komunikasi dan markas SV2, dan diikuti pelepasan gas berbahaya setelah Tim penyerangan khusus menembak jatuh balon udara yang membuat gangguan komunikasi di daerah perkotaan Tokyo.

Goto dan Nagumo mengumpulkan kembali Divisi 2 yang di sebuah stasiun kereta bawah tanah selagi mereka memulai operasi rahasia untuk menahan Yukihito Tsuge, seorang mantan perwira GSDF yang merencanakan serangan teroris sebagai balas dendam atas kegagalan operasi Pasukan Perdamaian PBB di Kamboja pada tahun 1999.[7][8] Dengan ancaman intervensi bersenjata Angkatan Bersenjata Amerika Serikat akan dilancarkan jika pemerintah tidak bisa mengendalikan situasi, Divisi 2 menggunakan Jalur Tokyo Metro Ginza lama untuk mencapai pulau buatan yang Tsuge gunakan sebagai tempat persembunyian. Goto juga membantu dengan melakukan penahanan terhadap Shigeki Arakawa, seorang agen intelijen GSDF yang sebenarnya salah satu mata-mata Tsuge. Setelah pertempuran di terowongan yang menyebabkan terowongan tersebut banjir, Divisi 2 berusaha keluar dari terowongan dan Nagumo akhirnya menahan Tsuge.

Pemeran

Karakter Pengisi Suara Jepang Pengisi Suara Inggris (Manga UK) Pengisi Suara Inggris (Bandai Visual)
Noa Izumi Miina Tominaga Briony Glassico Julie Ann Taylor
Asuma Shinohara Toshio Furukawa David Jarvis Doug Erholtz
Kiichi Goto Ryunosuke Ohbayashi Peter Marinker Roger Craig Smith
Shinobu Nagumo Yoshiko Sakakibara Sharon Holm Megan Hollingshead
Isao Ohta Michihiro Ikemizu Martin McDougall Sam Riegel
Mikiyasu Shinshi Issei Futamata Ron Lepaz Joe Ochman
Hiromi Yamazaki Daisuke Gouri Michael Fitzpatrick Jason C. Miller
Shigeo Shiba Shigeru Chiba Edward Glen Peter Doyle
Seitaro Sakaki Osamu Saka Blair Fairman Jamieson Price
Matsui Tomomichi Nishimura Mac McDougall Paul St. Peter
Kaihou Toshihiko Kojima Paul St. Peter
Shigeki Arakawa Naoto Takenaka Blair Fairman Kim Strauss
Yukihito Tsuge Jinpachi Nezu Bob Sherman Robert Clotworthy

Produksi

Produksi dari Patlabor 2: The Movie dimulai setelah Kazunori Ito ditunjuk sebagai penulis naskah untuk film selanjutnya pada tahun 1990.[9] Rencana awalnya adalah menggunakan cerita yang sama dengan episode OVA The Early Days yaitu "Hari Terpanjang SV2", yang menampilkan tentara pemberontak JGSDF berkonspirasi untuk mengacaukan dan menggulingkan pemerintahan.[10] Namun, ide tersebut dibuang ketika Mamoru Oshii mengatakan kepada Kazunori Ito bahwa mungkin cerita tentang teroris membuat kekacauan dibalik kedok kudeta akan jadi ide film yang lebih bagus.[9]

Ito lalu bertemu dengan anggota HEADGEAR lainnya untuk menciptakan bebrapa ide yang bisa digunakan untuk film, berdasarkan teori bahwa Patlabor 2 akan menjadi pekerjaan terakhir mereka dalam seri Patlabor. Lalu setelah sadar bahwa ia tidak bisa mengambil saran dari mereka, Ito berkata kepada mereka bahwa ia akan mengakhiri konsultasi dengan mereka dan mengumumkan bahwa mencari ilham untuk naskah film sendirian dan mengurung diri dari HEADGEAR untuk memberi ruang untuknya mengerjakan naskah dan Oshii mengerjakan papan cerita.[11]

Sebuah referensi dimasukkan di dalam film berdasarkan sejarah Jepang sebelum Perang Dunia II adalah Berita SSN News tentang penyerangan Jembatan Teluk Yokohama adalah pada saat jam 2:26. Waktu yang ditunjukkan di rekaman amatir yang ditayangkan di televisi nasional mengacu kepada Insiden 26 Februari, di mana fanatik Kōdō-ha dari Pasukan Kekaisaran Jepang mencoba menduduki pusat Tokyo sebagai bagian dari Percobaan kudeta.[12]

Referensi

  1. ^ "日本映画フリーブッキング作品配給収入". キネマ旬報. キネマ旬報社 (1994年平成6年)2月下旬号): 155. 1994.  Teks "和書 " akan diabaikan (bantuan)
  2. ^ アニメ映画 (dalam bahasa Japanese). Diarsipkan dari versi asli tanggal 2009-09-15. Diakses tanggal 2009-07-16. 
  3. ^ "Patlabor 2: The Movie> STAFF & CAST". Production I.G. Diakses tanggal 2013-04-23. 
  4. ^ a b c Erick Kwon (2004-10-11). "Beyond Hollywood's Patlabor the Movie 2 Review". Diarsipkan dari versi asli tanggal 2013-05-23. Diakses tanggal 2009-07-16. 
  5. ^ a b "Patlabor 2 Synopsis". Bandai Visual. 2007-07-05. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2007-07-05. 
  6. ^ Kesalahan pengutipan: Tag <ref> tidak sah; tidak ditemukan teks untuk ref bernama ANN
  7. ^ Kesalahan pengutipan: Tag <ref> tidak sah; tidak ditemukan teks untuk ref bernama Story2
  8. ^ Kesalahan pengutipan: Tag <ref> tidak sah; tidak ditemukan teks untuk ref bernama ANN2
  9. ^ a b Patlabor the Movie 2 Archives Book, page 20.
  10. ^ "Patlabor 2: The Movie History". Bandai Visual. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2008-05-31. Diakses tanggal 2011-07-09. 
  11. ^ Patlabor the Movie 2 Archives Book, pp. 20-21.
  12. ^ "Patlabor 2 Trivia". Internet Movie Database. Diakses tanggal 2009-07-16. 

Pranala luar

Read other articles:

Selection of Republican US presidential candidate See also: 2008 Democratic Party presidential primaries 2008 Republican Party presidential primaries ← 2004 January 3 to June 3, 2008 2012 → 2,173 delegates to the Republican National Convention1,087 delegates votes needed to win   Candidate John McCain Mitt Romney Home state Arizona Massachusetts Delegate count 1,575 271 Contests won 37 11 Popular vote 9,902,797[1] 4,699,788 Percentage 46.7% …

União LeiriaCalcio Os Lis (quelli del Lis) Segni distintiviUniformi di gara Casa Trasferta Colori sociali Bianco, rosso Dati societariCittàLeiria Nazione Portogallo ConfederazioneUEFA Federazione FPF CampionatoSegunda Liga Fondazione1966 Presidente João Bartolomeu Allenatore Lito Vidigal StadioMagalhães Pessoa(30 000 posti) Sito webwww.uniaodeleiria.pt PalmarèsSi invita a seguire il modello di voce L'União Desportiva de Leiria, meglio noto come União Leiria, è una società calc…

English writer on the subject of Wicca and the occult Raymond BucklandBorn31 August 1934 (1934-08-31)London, EnglandDied27 September 2017 (2017-09-28) (aged 83)Ohio, United StatesOccupationWriterParent(s)Stanley Thomas Buckland, Eileen Lizzie Wells Raymond Buckland (31 August 1934 – 27 September 2017), whose craft name was Robat, was an English writer on the subject of Wicca and the occult, and a significant figure in the history of Wicca, of which he was a high priest in both t…

李光耀逝世及葬礼李光耀(1923年-2015年)日期2015年3月23日-2015年3月29日地点新加坡斯里淡马锡(私人守灵)新加坡国会大厦(民众瞻仰)新加坡国立大学文化中心(国葬)万礼火葬场(英语:Mandai Crematorium and Columbarium)(火葬)网站www.rememberingleekuanyew.sg 2015年3月23日凌晨3時18分(新加坡標準時間),新加坡建国后首任总理、前內閣资政和执政人民行动党首任秘书长李光耀因…

2020年夏季奥林匹克运动会波兰代表團波兰国旗IOC編碼POLNOC波蘭奧林匹克委員會網站olimpijski.pl(英文)(波兰文)2020年夏季奥林匹克运动会(東京)2021年7月23日至8月8日(受2019冠状病毒病疫情影响推迟,但仍保留原定名称)運動員206參賽項目24个大项旗手开幕式:帕维尔·科热尼奥夫斯基(游泳)和马娅·沃什乔夫斯卡(自行车)[1]闭幕式:卡罗利娜·纳亚(皮划艇)[2…

「アプリケーション」はこの項目へ転送されています。英語の意味については「wikt:応用」、「wikt:application」をご覧ください。 この記事には複数の問題があります。改善やノートページでの議論にご協力ください。 出典がまったく示されていないか不十分です。内容に関する文献や情報源が必要です。(2018年4月) 古い情報を更新する必要があります。(2021年3月)出典…

本條目存在以下問題,請協助改善本條目或在討論頁針對議題發表看法。 此條目需要編修,以確保文法、用詞、语气、格式、標點等使用恰当。 (2013年8月6日)請按照校對指引,幫助编辑這個條目。(幫助、討論) 此條目剧情、虛構用語或人物介紹过长过细,需清理无关故事主轴的细节、用語和角色介紹。 (2020年10月6日)劇情、用語和人物介紹都只是用於了解故事主軸,輔助讀…

  هفيزد هفيزد (إفانو-فرانكيفسكا) هفيزد (إفانو-فرانكيفسكا) تقسيم إداري البلد أوكرانيا  [1] خصائص جغرافية إحداثيات 48°40′53″N 24°32′38″E / 48.681388888889°N 24.543888888889°E / 48.681388888889; 24.543888888889   المساحة 1455 كيلومتر مربع  الارتفاع 399 متر  معلومات أخرى التوقيت ت ع م+02:00 (تو…

Voce principale: Campionati del mondo di atletica leggera 1987. Mondiali diatletica leggera diRoma 1987 Corse piane 100 m piani   uomini   donne 200 m piani uomini donne 400 m piani uomini donne 800 m piani uomini donne 1500 m piani uomini donne 3000 m piani donne 5000 m piani uomini 10000 m piani uomini donne Corse ad ostacoli 110 / 100 m hs uomini donne 400 m hs uomini donne 3000 m siepi uomini Prove su strada Maratona uomini donne Marcia 10 km donne Marcia 20 km uomini Marcia 50 km …

14th century decorated gold cup made for the French royal family The Royal Gold Cup, 23.6 cm high, 17.8 cm across at its widest point; weight 1.935 kg, British Museum. Saint Agnes appears to her friends in a vision. The Royal Gold Cup or Saint Agnes Cup is a solid gold covered cup lavishly decorated with enamel and pearls. It was made for the French royal family at the end of the 14th century, and later belonged to several English monarchs before spending nearly 300 years in Spain. It has b…

U.S. House district for Washington WA-6 redirects here. The term may also refer to Washington State Route 6. Washington's 6th congressional districtInteractive map of district boundaries since January 3, 2023 (Kitsap County and Tacoma highlighted, where most of the district's population resides)Representative  Derek KilmerD–Gig HarborPopulation (2022)773,605Median householdincome$84,233[1]Ethnicity72.5% White9.1% Hispanic7.8% Two or more races4.3% Asian3.4% Black2.1% Native Americ…

Ancient and modern are terms used in heraldry to differentiate two different coats of arms used at different periods by a family or other bearer. Reasons for changing arms have been numerous, the most famous being the 1376 change in the French royal arms by Charles V of France to show three fleurs-de-lis instead of semee de lis, possibly to symbolize the Holy Trinity. The reasons for other changes were more prosaic, for example where a court of chivalry ordered a change or differencing where two…

Location used to monitor surface water flow For the canal boat gauging or indexing station, see Toll point § Gauging point. Brant Broughton Gauging Station on the River Brant in Lincolnshire, England. A stream gauge, streamgage or stream gauging station is a location used by hydrologists or environmental scientists to monitor and test terrestrial bodies of water. Hydrometric measurements of water level surface elevation (stage) and/or volumetric discharge (flow) are generally taken and obs…

Swiss mountain climber For other people named Ray Lambert, see Ray Lambert (disambiguation). Swiss Himalaya Expedition 1952 Raymond Lambert (18 October 1914 – 24 February 1997) [1] [2] was a Swiss mountaineer who together with Sherpa Tenzing Norgay reached an altitude of 8611 metres[3] (just 237 metres from the summit) of Mount Everest, as part of a Swiss Expedition in May 1952. At the time it was the highest point that a climber had ever reached. There was a second Swi…

Kyriakos MitsotakisΚυριάκος ΜητσοτάκηςMitsotakis pada tahun 2021 Perdana Menteri YunaniPetahanaMulai menjabat 26 Juni 2023PresidenKaterina SakellaropoulouPendahuluIoannis SarmasPenggantiPetahanaMasa jabatan8 Juli 2019 – 25 Mei 2023PresidenProkopis PavlopoulosKaterina SakellaropoulouWakil PresidenAdonis GeorgiadisKostis HatzidakisWakilPanagiotis PikrammenosPendahuluAlexis TsiprasPenggantiIoannis SarmasPresiden Demokrasi BaruPetahanaMulai menjabat 10 Januari 20…

This article relies excessively on references to primary sources. Please improve this article by adding secondary or tertiary sources. Find sources: Iowa Alcoholic Beverages Division – news · newspapers · books · scholar · JSTOR (August 2019) (Learn how and when to remove this message) The Iowa Alcoholic Beverages Division is the alcoholic beverage control authority for the U.S. state of Iowa. Since March 8, 1934, it has regulated the traffic in, and main…

Expendable launch system program of the United States Space Force Delta IV Heavy liftoff from SLC-6 National Security Space Launch (NSSL) is a program of the United States Space Force (USSF) intended to assure access to space for United States Department of Defense and other United States government payloads. The program is managed by the Assured Access to Space Directorate (SSC/AA) of the Space Force's Space Systems Command (SSC),[1] in partnership with the National Reconnaissance Offic…

2001 single by the Supermen Lovers StarlightSingle by the Supermen Lovers featuring Mani Hoffmanfrom the album The Player Released17 March 2001 (2001-03-17)Length 6:01 (album version) 3:50 (radio edit) Label Vogue BMG France Lafessé Composer(s)Guillaume AtlanLyricist(s) Guillaume Atlan Mani Hoffman Producer(s)Guillaume AtlanThe Supermen Lovers singles chronology Starlight (2001) Hard Stuff (Get Your Ticket for a Ride) (2002) Starlight is the debut single of French house music…

Rapid transit line of the Madrid Metro Line 2Line 2 train in Alsacia stationOverviewNative nameLínea 2OwnerCRTMLocaleMadridTerminiCuatro CaminosLas RosasStations20Websitewww.metromadrid.es/en/linea/linea-2ServiceTypeRapid transitSystemMadrid MetroOperator(s)CRTMRolling stockCAF 3000HistoryOpened11 June 1924; 100 years ago (1924-06-11)TechnicalLine length14.031 km (8.718 mi)CharacterUndergroundTrack gauge1,445 mm (4 ft 8+7⁄8 in) Route map …

Bob Dylan (born Robert Allen Zimmerman on May 24, 1941) is an American singer–songwriter, author, poet, and painter who has been a major figure in popular music for more than five decades. Many major recording artists have covered Dylan's material, some even increasing a song's popularity as is the case with the Byrds' cover version of Mr. Tambourine Man and Jimi Hendrix's version of All Along the Watchtower. Over 600 musicians have released their own recordings of songs written by Dylan, crea…