Palang Merah Kamboja

Palang Merah
កាកបាទក្រហមកម្ពុជា
Lambang Palang Merah Kamboja
SingkatanCRC
Tanggal pendirian18 Februari 1955
TipeOrganisasi non-pemerintah
TujuanKemanusiaan
Kantor pusatPhnom Penh, Kamboja
Wilayah layanan
Kamboja Kamboja
Jumlah anggota
Federasi Palang Merah dan Bulan Sabit Merah Internasional, Gerakan Palang Merah dan Bulan Sabit Merah Internasional
Bahasa resmi
Khmer dan Inggris
Presiden Kehormatan
Ibu Suri Norodom Monineath
Presiden Komite Pusat
Bun Rany
Badan utama
Majelis Umum
Situs webwww.redcross.org.kh

Palang Merah Kamboja (bahasa Khmer: កាកបាទក្រហមកម្ពុជា, Kakkrobat Krahom) adalah organisasi kemanusiaan terbesar di Kamboja. Didirikan pada 18 Februari 1955, organisasi tersebut resmi diakui oleh pemerintah kerajaan sebagai unsur utama untuk otoritas masyarakat dalam pelayanan kemanusiaan.[1] Organisasi tersebut diakui oleh Komite Internasional pada 7 Oktober 1960, dan masih sebagai anggota Federasi Palang Merah dan Bulan Sabit Merah Internasional pada 8 Oktober 1960.[2]

Referensi

Pranala luar

A PHP Error was encountered

Severity: Notice

Message: Trying to get property of non-object

Filename: wikipedia/wikipediareadmore.php

Line Number: 5

A PHP Error was encountered

Severity: Notice

Message: Trying to get property of non-object

Filename: wikipedia/wikipediareadmore.php

Line Number: 70

 

A PHP Error was encountered

Severity: Notice

Message: Undefined index: HTTP_REFERER

Filename: controllers/ensiklopedia.php

Line Number: 41